Page 62 - Bahan Ajar SIM - Prodi Sistem dan Teknologi Informasi - Nobel Indonesia Institut
P. 62

Gambar 2. Siklus PTK Kemmis & Mc Taggart

                             Prosedur tindakan selanjutnya diuraikan sebagai berikut:
                        1.  Siklus I

                           a.  Rencana
                               1)  Mencari  data  yang  berhubungan  dengan  penggunaan  pendekatan

                                  model pembelajaran kolaboratif dan partisipatif.
                               2)  Dosen mempelajari kurikulum serta menyiapkan rencana pembelajaran

                                  dengan materi perkuliahan yang telah direncanakan.

                           b.  Tindakan
                               1)  Dosen  memberi  pengetahuan  kepada  mahasiswa  mengenai  topik

                                  perkuliahan.
                               2)  Memberikan  pengetahuan  tentang  proses  pembelajaran  pada  materi

                                  perkuliahan.

                               3)  Dosen menggunakan model pembelajaran kolaboratif dan partisipatif
                                  dalam materi perkuliahan.

                           c.  Observasi
                               1)  Melakukan  observasi  kegiatan  pembelajaran  materi  perkuliahan

                                  dengan pendekatan model pembelajaran kolaboratif dan partisipatif.

                               2)  Pengamatan  terhadap  kemampuan  belajar  mahasiswa  sebelum  dan
                                  sesudah  penggunaan  model  pembelajaran  partisipatif  dan  kolaboratif

                                  dalam materi perkuliahan.





                                                              50
   57   58   59   60   61   62   63   64   65   66   67