Page 16 - E-BOOKLET KETAHANAN PANGAN
P. 16
5
Tabel 1. Konsumsi Tepung Terigu Indonsia, 2015-2020
Sumber: APTINDO, 2020
Pada tahun 2010 Indonesia menjadi salah satu negara
pengimpor terigu terbesar ke-4 di dunia. Pada tahun 2020
pertumbuhan tepung terigu nasional mencapai 7 juta ton
pertahun (Aptindo, 2020).
Salah satu oalahan
makanan yang berasal
dari tepung adalah roti.
Pembuatan roti
memanfaatkan peristiwa
fermentasi yang dibantu
Gambar 3. Berbagai Jenis Roti oleh yeast atau khamir.
yang Memanfaatkan Proses fermentasi ini
Saccharomyces cerevisiae
Sumber: Kemendikbud, 2017 akan menghasilkan gas
karbondioksida dan alkohol. Gas karbondioksida berperan