Page 59 - Majalah Digital Anak Bangsa IV
P. 59

Soto Banjar





              khas Kalimantan Selatan




              ini Kaya akan




              Rempah-Rempah

           S


                 oto Banjar menjadi salah satu

            makanan khas Kalimantan Selatan

            yang banyak digemari. Soto                                                                Sumber : Canva

            dengan kuah gurih ini

            karena memakai ayam

            kampung dan telur bebek

            sebagai isiannya.

            Asal Usul


            Banyak yang mengatakan
            bahwa Soto Banjar ini berasal


            dari suku Banjar. Beberapa
            sumber juga menyebutkan bahwa

            soto Banjar awalnya adalah hidangan

            yang dibawa para tentara dari Demak ketika

            memberikan bantuan kepada Kerajaan Banjar.

            Meski belum jelas asal-usul nya, soto Banjar sudah disajikan secara turun

            temurun sejak ratusan tahun lalu.

                          Perbedaan Soto Banjar dan Soto Jawa

                          Ada satu hal yang membedakan soto Banjar dengan soto dari

                          Jawa adalah tambahan rempah kering yang membuatnya


                          semakin harum. (Sumber : Indonesiakaya.com)







                                                          48
   54   55   56   57   58   59   60   61   62   63   64