Page 134 - PERTEMPURAN TELUK CIREBON
P. 134

Pertempuran Teluk Cirebon





                                gerak-gerik  tiga  buah  kapal  perang  Belanda
                                       80
                                (JT17).
                                   Ketiga  kapal  Belanda  tersebut  berada  dilaut
                                diluar  territorial  Pangkalan  III  Cirebon  tetapi

                                masih  dapat  terlihat  dan  diawasi  oleh  teropong

                                dari pengawas pantai Cirebon. Setiap gerak-gerik
                                ketiga kapal Belanda tersebut selalu diawasi oleh

                                pengawas pantai dan disampaikan pada ekskader
                                pimpinan Samadikun. Pada menjelang fajar kedua

                                kapal  tersebut  menghilang  dari  Cirebon.  Pada

                                tanggal  5  Januari  1947,  pukul  05.30  WIB,
                                komando darat telah menerima laporan dari Kapal

                                Gajah  Mada  bahwa  kapal  Belanda  telah
                                membuang  sauh  disebelah timur  laut  dari  mulut

                                                   81
                                pelabuhan Cirebon.  Dalam rangka melanjutkan
                                latihan  perang,  setelah  melakukan  pengintaian
                                pada  pukul  06.00  WIB  Ekskader  dibawah

                                pimpinan  Letnan  I  Samadikun  melanjutkan
                                pelayaran  kearah  utara,  namun  tiba-tiba  kapal

                                Belanda  memberikan  isyarat  agar  iring-iringan
                                kapal  tersebut  berhenti.  Isyarat  yang  diberikan

                                oleh kapal Belanda tidak dihiraukan oleh Letnan I

                                Samadikun. Ekskader dibawah pimpinannya tetap



                        80  Dinas Sejarah TNI-AL, Sejarah Tentara Nasional Indonesia
                        Angkatan Laut (Periode Perang Kemerdekaan) 1945-1950.(Jakarta :
                        Dinas Sejarah TNI-AL,1973), hal. 454
                        81  Ibid.




                                                  121
   129   130   131   132   133   134   135   136   137   138   139