Page 528 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 27 APRIL 2021
P. 528
Judul Cara Menghitung THR 2021 Bagi Pekerja Swasta
Nama Media cnnindonesia.com
Newstrend Aturan THR 2021
Halaman/URL https://www.cnnindonesia.com/ekonomi/20210426123328-532-
634776/cara-menghitung-thr-2021-bagi-pekerja-swasta
Jurnalis redaksi
Tanggal 2021-04-26 12:38:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 17.500.000
News Value Rp 52.500.000
Kategori Kementerian Ketenagakerjaan
Layanan Korporasi
Sentimen Positif
Narasumber
neutral - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Diperlukan komitmen pengusaha untuk
membayar THR secara penuh dan tepat waktu kepada pekerja dan buruh
negative - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) THR merupakan pendapatan non upah yang
wajib dibayar pengusaha kepada pekerja atau buruh paling lama tujuh hari sebelum hari raya
keagamaan tiba
Ringkasan
Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Ida Fauziyah mewajibkan perusahaan membayar tunjangan
hari raya ( THR ) lebaran dilakukan secara penuh kepada pekerja tahun ini. Namun, untuk
perusahaan yang tidak mampu membayar THR diberikan keringanan pembayaran hanya sampai
dengan sebelum lebaran 2021 atawa H-1. "Diperlukan komitmen pengusaha untuk membayar
THR secara penuh dan tepat waktu kepada pekerja dan buruh," ungkap Ida dalam konferensi
pers, Senin (12/4).
CARA MENGHITUNG THR 2021 BAGI PEKERJA SWASTA
Jakarta - Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Ida Fauziyah mewajibkan perusahaan membayar
tunjangan hari raya ( THR ) lebaran dilakukan secara penuh kepada pekerja tahun ini. Namun,
untuk perusahaan yang tidak mampu membayar THR diberikan keringanan pembayaran hanya
sampai dengan sebelum lebaran 2021 atawa H-1.
"Diperlukan komitmen pengusaha untuk membayar THR secara penuh dan tepat waktu kepada
pekerja dan buruh," ungkap Ida dalam konferensi pers, Senin (12/4).
Ketentuan mengenai pembayaran THR Lebaran 2021 tertuang dalam Surat Edaran (SE) Menteri
Ketenagakerjaan Nomor M/6/HK.04/IV/2021 tentang Pelaksanaan Pemberian THR Keagamaan
Tahun 2021 Bagi Pekerja atau Buruh di Perusahaan.
527

