Page 122 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 8 MARET 2021
P. 122

Judul               Pekerja ter-PHK tahun ini tak bisa peroleh manfaat dari JKP
                Nama Media          lokadata.id
                Newstrend           Jaminan Kehilangan Pekerjaan
                Halaman/URL         https://lokadata.id/artikel/pekerja-ter-phk-tahun-ini-tak-bisa-
                                    manfaatkan-jaminan-kehilangan-pekerjaan
                Jurnalis            redaksi
                Tanggal             2021-03-06 07:02:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 7.500.000
                News Value          Rp 22.500.000
                Kategori            Dirjen PHI & Jamsos
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Negatif



              Narasumber

              negative  -  Timboel  Siregar  (Koordinator  Advokasi  BPJS  Watch)  JKP  diberikan  ketika  pekerja
              menganggur karena di PHK, maksimal 6 bulan. Misalnya dua bulan setelah di PHK dia sudah
              dapat  pekerjaan  baru,  maka  dia  nggak  dapat  JKP.  Kemudian  kalau  pekerja  tersebut  lupa
              mengurus klaim JKP setelah lewat 6 bulan ya hangus

              neutral - Timboel Siregar (Sekjen Organiasi Pekerja Seluruh Indonesia) Misalnya pekerja dengan
              masa kontrak 12 bulan, nah tetapi dalam waktu 10 bulan sudah stop kerjanya maka diberikan
              JKP. Tetapi jika pekerja dengan PKWT itu jatuh tempo kontraknya mereka nggak dapat JKP,
              padahal pekerja kontrak ini kelompok rentan karena tidak ada kepastian kerja dan biasanya
              skillnya kurang

              negative  -  Dian  Septi  Trisnanti  (Ketua  Federasi  Serikat  Buruh  Persatuan  Indonesia)  Buruh
              perempuan di industri padat karya yang dikontrak dengan masa kerja sangat pendek tak akan
              di-  cover  JKP.  Aturan  ini  juga  tidak  ramah terhadap  pekerja  difabel, termasuk  mereka  yang
              menjadi korban kecelakaan kerja. Mengeluarkan mereka sebagai penerima manfaat sama saja
              menolak melindungi hak pekerja difabel

              negative  -  Dian  Septi  Trisnanti  (Ketua  Federasi  Serikat  Buruh  Persatuan  Indonesia)  Sebagai
              jaring  pengaman  sosial,  JKP  gagal  membantu  buruh  korban  PHK  yang  saat  ini  sangat
              membutuhkannya

              negative - Timboel Siregar (Sekjen Organiasi Pekerja Seluruh Indonesia) Padahal narasi yang
              dibangun pemerintah adalah nanti akan dapat JKP. Dengan PP tentang JKP, ternyata tak semua
              pekerja  yang  di-PHK  akan  mendapatkan  JKP.  Padahal,  dana  tunai  dari  JKP  itu  bukan  untuk
              bermewah-mewah,  tetapi  digunakan  untuk  bertahan  hidup  selama  belum  mendapatkan
              pekerjaan

              negative - Dian Septi Trisnanti (Ketua Federasi Serikat Buruh Persatuan Indonesia) Tuntutannya
              menolak UU Cipta Kerja dan turunannya

              neutral - Said Iqbal (ketua KSPI) Selama belum ada putusan MK, kita tidak akan menerima aturan
              turunannya.


                                                           121
   117   118   119   120   121   122   123   124   125   126   127