Page 141 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 8 MARET 2021
P. 141
Judul Menaker: Kalau BLK hanya lahirkan pengangguran, tutup saja
Nama Media kontan.co.id
Newstrend Program Transformasi BLK
Halaman/URL https://nasional.kontan.co.id/news/menaker-kalau-blk-hanya-lahirkan-
pengangguran-tutup-saja
Jurnalis Lidya Yuniartha
Tanggal 2021-03-05 21:48:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 17.500.000
News Value Rp 52.500.000
Kategori Kementerian Ketenagakerjaan
Layanan Korporasi
Sentimen Positif
Narasumber
negative - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Kita tidak ingin alumni pelatihan BLK justru
berkontribusi bagi pengangguran baru di Maluku Utara. Saya kira kalau itu ceritanya, tutup saja
BLK. Kalau BLK ternyata akan melahirkan pengangguran baru, nggak usah bangun [BLK] di Sofifi
negative - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Ini menjawab tantangan pengangguran kita
yang semakin tinggi
Ringkasan
Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah meminta agar Balai Latihan Kerja (BLK) ditutup bila BLK
tersebut hanya menambah jumlah pengangguran. Hal ini disampaikan Ida saat Pembukaan
Pelatihan Berbasis Kompetensi Tahap-I di Balai Latihan Kerja Ternate, Jumat (5/3). Kita tidak
ingin alumni pelatihan BLK justru berkontribusi bagi pengangguran baru di Maluku Utara. Saya
kira kalau itu ceritanya, tutup saja BLK. Kalau BLK ternyata akan melahirkan pengangguran baru,
nggak usah bangun [BLK] di Sofifi, kata Ida secara virtual, Jumat (5/3).
MENAKER: KALAU BLK HANYA LAHIRKAN PENGANGGURAN, TUTUP SAJA
Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah meminta agar Balai Latihan Kerja (BLK) ditutup bila BLK
tersebut hanya menambah jumlah pengangguran.
Hal ini disampaikan Ida saat Pembukaan Pelatihan Berbasis Kompetensi Tahap-I di Balai Latihan
Kerja Ternate, Jumat (5/3).
"Kita tidak ingin alumni pelatihan BLK justru berkontribusi bagi pengangguran baru di Maluku
Utara. Saya kira kalau itu ceritanya, tutup saja BLK. Kalau BLK ternyata akan melahirkan
pengangguran baru, nggak usah bangun [BLK] di Sofifi," ujar Ida secara virtual, Jumat (5/3).
Menurut Ida, BLK yang ada seharusnya bisa menjawab kebutuhan industri.
140