Page 47 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 25 NOVEMBER 2020
P. 47
Nomor Perkara:101/PUU-XVIII/2020
Pokok Perkara: Pengujian Materiil____________
Pemohon: Konfederasi Serikat Pekeria Indonesia, yang diwakili oleh Ir. Said lqbal, M.E., selaku
Presiden Dewan Eksekutif Nasional dan Ramidi, selaku Sekretaris Jenderal;
dkk.___________________________________________
Nomor Perkara:95/PUU-XVIII/2020
Pokok Perkara: Pengujian Formil dan Materiil Pemohon: 1. Zakarias Horota; 2. Agustinus R.
Kambuaya; 3^Elias Patege.
Nomor Perkara:91/PUU-XVIII/2020
Pokok Perkara: Pengujian Formil________________
Pemohon: Hakiimi Irawan Bangkid Pamungkas, Novita Wi, dyana, Elin Dian Sulistiyowati, Alin
Septiana, dan Ali Sujjto. _______________ __________ ____________
Nomor Perkara: 87/PUU-XVIII/2020
Pokok Perkara: Pengujian Materiil______________
Pemohon: Dewan Pimpinan Pusat Federasi Serikat Pekerja Singaperbangsa yang diwakili oleh
Deni Sunarya selaku Ketua Umum dan Muhammad Hafidz selaku Sekretaris
Umum___________________________________________
Sumber Mahkamah Konstitusi
46