Page 33 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 15 JANUARI 2021
P. 33

Judul               Buruh Kekeuh Tolak Keputusan Menaker Tak Naikan UMP 2021
                Nama Media          okezone.com
                Newstrend           Peraturan Upah Minimum
                Halaman/URL         https://economy.okezone.com/read/2021/01/14/320/2344352/buruh-
                                    kekeuh-tolak-keputusan-menaker-tak-naikan-ump-2021?page=1
                Jurnalis            Michelle Natalia
                Tanggal             2021-01-14 14:11:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 17.500.000
                News Value          Rp 52.500.000
                Kategori            Kementerian Ketenagakerjaan
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Negatif



              Narasumber

              negative - Said Iqbal (ketua KSPI) Penghitungan berdasarkan PP 78 tahun 2015 itulah yang
              benar  karena  berdasarkan  pertumbuhan  ekonomi  dan  inflasi.  SE  Menaker  ini  menurut  kami
              sangat mengganggu keharmonisan di tingkat perusahaan karena rentan konflik

              negative - Said Iqbal (ketua KSPI) Bukan berarti harus tunduk pada SE Menaker, memang kondisi
              provinsi atau kota tersebut tidak memungkinkan untuk kenaikan

              neutral  -  Said  Iqbal  (ketua  KSPI)  Pokoknya,  kami  tidak  bersimpati  dengan  Menaker  dalam
              persoalan  UMP/UMK  itu,  makanya  ada  gubernur  yang  melawan  SE  tersebut,  karena  itu
              menunjukkan  tidak  ada  sinergitas  antara  Kemenaker,  gubernur,  dan  tidak  melibatkan  unsur
              buruh, makanya terjadi perlawanan,"



              Ringkasan
              Konfederasi  Serikat  Pekerja  Indonesia  (KSPI)  menentang  keras  Surat  Edaran  Menteri
              Ketenagakerjaan (Menaker) soal kenaikan 0% atas Upah Minimum Provinsi (UMP) dan Upah
              Minimum Kabupaten/Kota (UMK) 2021.

              Menurut Presiden KSPI Said Iqbal, tidak adanya kenaikan upah akan menyebabkan menurunnya
              daya beli masyarakat dan juga menimbulkan konflik dalam perusahaan. Dia mencontohkan, para
              gubernur yang tidak mengikuti arahan SE tersebut dan berpatok pada PP nomor 78 tahun 2015.



              BURUH KEKEUH TOLAK KEPUTUSAN MENAKER TAK NAIKAN UMP 2021

              Konfederasi  Serikat  Pekerja  Indonesia  (KSPI)  menentang  keras  Surat  Edaran  Menteri
              Ketenagakerjaan (Menaker) soal kenaikan 0% atas Upah Minimum Provinsi (UMP) dan Upah
              Minimum Kabupaten/Kota (UMK) 2021.





                                                           32
   28   29   30   31   32   33   34   35   36   37   38