Page 253 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 5 OKTOBER 2020
P. 253
Judul Kritik RUU Cilaka, Buruh Riau Bersatu Ikut Mogok Nasional
Nama Media gatra.com
Newstrend Omnibus Law
Halaman/URL https://www.gatra.com/detail/news/492013/ekonomi/kritik-ruu-cilaka-
buruh-riau-bersatu-ikut-mogok-nasional
Jurnalis Febri Kurnia
Tanggal 2020-10-04 19:54:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 10.000.000
News Value Rp 30.000.000
Kategori Dirjen PHI & Jamsos
Layanan Korporasi
Sentimen Negatif
Narasumber
neutral - Anan Krisna (Aktivis BRB) Soal adanya peraturan larangan berkumpul kemungkinan
kami aliansi BRB akan mengikuti mogok nasional
negative - Hutahuruk (Koordinator Wilayah Riau Konfederasi Serikat Buruh Sejahtera Indonesia)
Kalau KSBSI Riau sampai saat ini belum ada instruksi
Ringkasan
Buruh Riau Bersatu (BRB) bakal ikut aksi mogok nasional sebagai respons bergulirnya RUU
Omnibus Law klaster cipta lapangan kerja. Aktivis BRB, Anan Krisna, menuturkan aksi mogok
tersebut dilakukan untuk menyiasati larangan bekerumun di tengah pandemi Covid-19.
KRITIK RUU CILAKA, BURUH RIAU BERSATU IKUT MOGOK NASIONAL
Pekanbaru, Buruh Riau Bersatu (BRB) bakal ikut aksi mogok nasional sebagai respons bergulirnya
RUU Omnibus Law klaster cipta lapangan kerja. Aktivis BRB, Anan Krisna, menuturkan aksi
mogok tersebut dilakukan untuk menyiasati larangan bekerumun di tengah pandemi Covid-19.
"Soal adanya peraturan larangan berkumpul kemungkinan kami aliansi BRB akan mengikuti
mogok nasional," ujarnya kepada elalui keterangan tertulis, Minggu (4/10).
Sebagaimana diketahui, rapat kerja Badan Legislasi (Baleg) DPR dengan pemerintah telah
menyepakati RUU Cipta Kerja untuk dibawah ke rapat paripurna DPR, untuk kemudian
diputuskan menjadi undang-undang.
Pada rapat yang berlangsung pada Sabtu malam itu (3/4), sebanyak tujuh fraksi telah menyetujui
yaitu Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI P) , Partai Golkar, Partai Gerindra, Partai
Nasdem, Partai Kebangkitan Bangsa, Partai Amanat Nasional dan Partai Persatuan
Pembangunan.
252

