Page 133 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 3 AGUSTUS 2020
P. 133

Judul              BP2MI dan Kemnaker Sepakat Kerja Sama Berantas Kejahatan dalam
                                    Penempatan PMI
                 Nama Media         beritasatu.com
                 Newstrend          Kerja Sama Kemnaker Dan BP2MI
                 Halaman/URL        https://www.beritasatu.com/ekonomi/661023/bp2mi-dan-kemnaker-
                                    sepakat-kerja-sama-berantas-kejahatan-dalam-penempatan-pmi
                 Jurnalis           redaksi
                 Tanggal            2020-07-31 12:59:00
                 Ukuran             0
                 Warna              Warna
                 AD Value           Rp 17.500.000
                 News Value         Rp 52.500.000
                 Kategori           Kementerian Ketenagakerjaan

                 Layanan            Korporasi
                 Sentimen           Positif



              Narasumber

              negative - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Perang dingin antara BP2MI atau dulu Badan
              Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia (BNP2TKI) dengan Kemnaker, itu terjadi
              dulu. Sekarang dan ke depan tidak ada, tidak akan terjadi seperti itu. Saya pribadi berkomitmen
              menindak pelaku-pelaku penempatan PMI yang suka menyogok

              positive - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Kami sebelum menjabat seperti ini memang
              sudah cocok, apalagi menjabat seperti ini pasti cocok dan bekerja sama dengan baik

              neutral - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) beperang dingin


              Ringkasan

              Kepala Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI), Benny Rhamdani dan Menteri
              Ketenagakerjaan  (Kemnaker),  Ida  Fauziyah  sepakat  untuk  saling  koordinasi  dan  koordinasi
              dengan baik dalam memberantas kejahatan dalam penempatan PMI.  Benny dan Ida sepakat
              tidak  akan  ada  permusuhan  alias  perang  dingin  seperti  yang  terjadi  sebelumnya  dalam
              menempatkan dan melindungi PMI.



              BP2MI DAN KEMNAKER SEPAKAT KERJA SAMA BERANTAS KEJAHATAN DALAM
              PENEMPATAN PMI
              Jakarta,  Kepala Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI), Benny Rhamdani dan
              Menteri  Ketenagakerjaan  (Kemnaker),  Ida  Fauziyah  sepakat  untuk  saling  koordinasi  dan
              koordinasi dengan baik dalam memberantas kejahatan dalam penempatan PMI.

              Benny dan Ida sepakat tidak akan ada permusuhan alias perang dingin seperti yang terjadi
              sebelumnya dalam menempatkan dan melindungi PMI.



                                                           132
   128   129   130   131   132   133   134   135   136   137   138