Page 15 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 29 SEPTEMBER 2020
P. 15

"Yang dimaksud. JKP ditanggung pemerintah, menurut kesepakatan panja, adalah JKP 9 bulan
              untuk pesangon karyawan tetap, bukan JKP untuk karyawan kontrak atau outsourcing melalui
              agen.  Apalagi  kalau  karyawan  kontrak  dan  outsourcing  dikontrak  peru-sahan  di  bawah  satu
              tahun, tidak jelas siapa dan berapa nilai JKP nya," kata lqbal.

              KSPI dan serikat pekerja lainnya juga berencana akan melakukan mogok nasional, jika DPR dan
              pemerintah tidak mengakomodir kepentingan buruh dalam Rancangan Undang-Undang Cipta
              Kerja.

              Said Iqbal mengatakan, jika pembahasan RUU Cipta Kerja yang sudah membicarakan ldaster
              ketenagaKerjaan,  tidak  mengakomodir  kepentingan  kaum  buruh  dan  dilakukan  sistem  kejar
              tayang agar disahkan pada 8 Oktober 2020. maka seluruh serikat pekerja menggelar aksi besar-
              besar-an secara nasional. (Tribun Network/sen/wly)

































































                                                           14
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20