Page 183 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 12 OKTOBER 2020
P. 183

Judul               Apresiasi Menaker, Rektor Al-Azhar: Sosialisasi UU Cipta Kerja Perlu
                                    Diperluas Lagi
                Nama Media          liputan6.com
                Newstrend           Omnibus Law
                Halaman/URL         https://www.liputan6.com/news/read/4379706/apresiasi-menaker-
                                    rektor-al-azhar-sosialisasi-uu-cipta-kerja-perlu-diperluas-lagi
                Jurnalis            Liputan6.com
                Tanggal             2020-10-11 23:29:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 17.500.000
                News Value          Rp 52.500.000
                Kategori            Kementerian Ketenagakerjaan
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif



              Narasumber

              positive - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) UU Cipta Kerja adalah salah satu instrument
              untuk mempercepat hal ini



              Ringkasan

              Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah menggelar dialog dengan Forum Rektor Indonesia (FRI)
              mengenai subtansi  RUU Cipta Kerja  . Hadir dalam kesempatan ini 24 Rektor Universitas Negeri
              dan swastas yang dipimpin Ketua FRI sekaligus Rektor IPB Arif Satria.

              Dialog  ini  membahas  persoalan  makro  ekonomi  hingga  aspek-aspek  detail  dalam  klaster
              ketenagakerjaan  di  UU  Cipta  Kerja.  Dalam  dialog  virtual  itu,  Menaker  Ida  menekankan
              pentingnya perubahan struktur dan pertumbuhan ekonomi yang mensyaratkan sejumlah langkah
              di bidang ketenagakerjaan.



              APRESIASI MENAKER, REKTOR AL-AZHAR: SOSIALISASI UU CIPTA KERJA PERLU
              DIPERLUAS LAGI

              Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah menggelar dialog dengan Forum Rektor Indonesia (FRI)
              mengenai subtansi  RUU Cipta Kerja  . Hadir dalam kesempatan ini 24 Rektor Universitas Negeri
              dan swastas yang dipimpin Ketua FRI sekaligus Rektor IPB Arif Satria.

              Dialog  ini  membahas  persoalan  makro  ekonomi  hingga  aspek-aspek  detail  dalam  klaster
              ketenagakerjaan  di  UU  Cipta  Kerja.  Dalam  dialog  virtual  itu,  Menaker  Ida  menekankan
              pentingnya perubahan struktur dan pertumbuhan ekonomi yang mensyaratkan sejumlah langkah
              di bidang ketenagakerjaan.

              Yakni  penciptaan  lapangan  kerja  sebanyak  2,7-3  juta/tahun  (meningkat  dari  saat  ini,
              2juta/tahun)  untuk  menampung  9,29  juta  orang  yang  tidak/belum  bekerja.  "UU  Cipta  Kerja

                                                           182
   178   179   180   181   182   183   184   185   186   187   188