Page 614 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 12 OKTOBER 2020
P. 614

Judul               Aneh, Naskah UU Cipta Kerja Belum Rapi Tapi Sudah Disahkan DPR
                Nama Media          tribunnews.com
                Newstrend           Omnibus Law
                Halaman/URL         https://www.tribunnews.com/nasional/2020/10/09/aneh-naskah-uu-
                                    cipta-kerja-belum-rapih-tapi-sudah-disahkan-dpr
                Jurnalis            Adi Suhendi
                Tanggal             2020-10-09 10:36:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 17.500.000
                News Value          Rp 52.500.000
                Kategori            Dirjen PHI & Jamsos
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif



              Narasumber

              neutral - Firman Soebagyo (Anggota Baleg DPR) Sampai hari ini, kami sedang rapikan (kami
              baca dengan teliti) kembali naskahnya, jangan sampai ada salah typo dan sebagainya. Nanti
              hasil itu akan segera di kirim ke Presiden untuk ditandatangani jadi undang-undang dan sudah
              bisa dibagikan ke masyarakat

              negative - Firman Soebagyo (politikus Golkar) Beredar di media sosial, kemudian viral dan justru
              itu  memprovokasi.  Baik  itu  dari  buruh,  maupun  masyarakat  dan  mahasiswa  karena  kurang
              akuratnya wdata serta informasi yang diperoleh

              negative - Firman Soebagyo (Anggota Baleg DPR) Anggota DPR, masyarakat, tokoh masyarakat,
              lembaga ikut mendorong kenadalikan masalah informasi tidak benar ini

              neutral - Feri Amsari (Ahli hukum tata negara pada Universitas Andalas) Itu pernyataan paling
              aneh, jadi tahapannya kan persetujuan bersama melalui parpipurna, artinya apa yang disepakati
              bersama itu sudah final

              neutral  -  Feri  Amsari  (Ahli  hukum  tata  negara  pada  Universitas  Andalas)  Kalau  mereka
              mengatakan apa yang mereka setujui bersama kemarin belum final, ya berarti bukan persetujuan
              bersama

              neutral - Feri Amsari (Ahli hukum tata negara pada Universitas Andalas) (Harusnya di) tahap
              pembahasan  dong,  ketika  mereka  membahas,  'Oh  ini  ada  typo  nih,  perbaiki',  masa  sudah
              disetujui di paripurna ada juga yang salah-salah?

              negative - Didi Irawadi Syamsuddin (Anggota Komisi XI DPR RI) Sudah tiga periode saya jadi
              anggota DPR RI. Baru kali ini saya punya pengalaman yang tidak terduga. Pimpinan DPR telah
              mengesahkan RUU yang sesat dan cacat prosedur

              negative - Didi Irawadi Syamsuddin (Anggota Komisi XI DPR RI) Tidak ada selembar pun naskah
              RUU terkait Ciptaker yang dibagikan saat rapat paripurna tanggal 5 Oktober 2020 tersebut

              neutral  -  Didi  Irawadi  Syamsuddin  (Anggota  Komisi  XI  DPR  RI)  Jadi  pertanyaannya,
              sesungguhnya RUU apa yang telah diketok palu kemarin tanggal 5 Oktober 2020 itu? Harusnya

                                                           613
   609   610   611   612   613   614   615   616   617   618   619