Page 179 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 11 NOVEMBER 2020
P. 179

Dewi Tenty yang akrab dipanggil Teh Dete memperkenalkan gerakan bumi alumni dan masing-
              masing anggota dengan produknya. Hal ini mendapat respons positif dari kantor transmigrasi
              dan ketenagakerjaan atas partisipasi UMKM Alumni Unpad dalam kegiatan APO.

              "Paska acara sosialiasi APO ini diharapkan menjadi langkah awal bagi para anggota utk lebih
              membuka wawasan ttg produktivitas umkm di negara-negara Asia," ujarnya.

              Teh Dete dan Teh Nuning melambungkan harapan sangat besar bahwa keikutsertaan 20 pelaku
              UMKM Alumni Unpad, anggota Bumi Alumni, dalam kegiatan sosialisasi APO bisa menjadi langkah
              awal bagi para anggota untuk memiliki wawasan luas tentang produktivitas usaha, yang berskala
              internasional.

              (vit).
































































                                                           178
   174   175   176   177   178   179   180   181   182   183   184