Page 167 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 16 APRIL 2021
P. 167

Judul               Begini Cara Hitung Besaran Tunjangan Hari Raya Karyawan Swasta,
                                    Cermati Baik-Baik Agar Tak Dirugikan
                Nama Media          kupang.tribunnews.com
                Newstrend           Aturan THR 2021
                Halaman/URL         https://kupang.tribunnews.com/2021/04/15/begini-cara-hitung-
                                    besaran-tunjangan-hari-raya-karyawan-swasta-cermati-baik-baik-agar-
                                    tak-dirugikan
                Jurnalis            Frans Krowin
                Tanggal             2021-04-15 18:37:00
                Ukuran              0

                Warna               Warna
                AD Value            Rp 17.500.000
                News Value          Rp 52.500.000
                Kategori            Kementerian Ketenagakerjaan
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif


              Narasumber

              positive  -  Ida  Fauziyah  (Menteri  Ketenagakerjaan)  THR  keagamaan  adalah  merupakan
              pendapatan non-upah yang wajib dibayarkan pengusaha, kepada pekerja atau buruh paling lama
              tujuh hari sebelum hari raya keagamaan tersebut

              negative - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Terkait denda, pengusaha yang terlambat
              membayar THR keagamaan kepada pekerja atau buruh dikenai denda sebesar 5 persen dari total
              THR yang harus dibayar sejak berakhirnya batas waktu kewajiban pengusaha untuk membayar



              Ringkasan

              Saat-saat  ini  karyawan  swasta  tentunya  sedang  menanti-nantikan  tanggal  pembayaran
              tunjangan hari raya (THR) sebagaimana yang diamanatkan pemerintah. Agar tahu berapa besar
              THR yang diterima dalam tahun 2021 ini, alangkah baiknya mari kita cermati sajian ini agar
              memahami seberapa besar THR yang diperoleh.


              BEGINI CARA HITUNG BESARAN TUNJANGAN HARI RAYA KARYAWAN SWASTA,
              CERMATI BAIK-BAIK AGAR TAK DIRUGIKAN

              POS-KUPANG.COM - Saat-saat ini karyawan swasta tentunya sedang menanti-nantikan tanggal
              pembayaran tunjangan hari raya (THR) sebagaimana yang diamanatkan pemerintah.

              Agar tahu berapa besar THR yang diterima dalam tahun 2021 ini, alangkah baiknya mari kita
              cermati sajian ini agar memahami seberapa besar THR yang diperoleh.

              Berikut cara hitung besaran THR 2021 untuk karyawan swasta.

              Selain soal besaran THR, kami sajikan pula tentang jadwal pencairan THR 2021 sesuai dengan
              surat edaran dari Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Ida Fauziyah.
                                                           166
   162   163   164   165   166   167   168   169   170   171   172