Page 43 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 10 AGUSTUS 2021
P. 43

Judul               BI Perkuat Transaksi Mata Uang Lokal RI-Malaysia Hingga Mencakup
                                    Remitansi
                Nama Media          kompas.com
                Newstrend           Local Currency Settlement
                Halaman/URL         https://biz.kompas.com/read/2021/08/09/215527628/bi-perkuat-
                                    transaksi-mata-uang-lokal-ri-malaysia-hingga-mencakup-remitansi
                Jurnalis            advertorial
                Tanggal             2021-08-09 21:55:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 17.500.000
                News Value          Rp 52.500.000
                Kategori            Ditjen Binapenta
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif



              Narasumber

              neutral - Doddy Zulverdi (Kepala Departemen Internasional Bank Indonesia) Akan tetapi, saat
              ini kami sudah melakukan penguatan kerja sama. Kerja sama ini diperluas hingga underlying
              transaksi LCS mencakup foreign direct investment (FDI), income transfer, termasuk remitansi

              neutral  -  Donny  Hutabarat  (Kepala  Departemen  Pengembangan  Pasar  Keuangan  Bank
              Indonesia) Untuk membeli mata uang negara mitra diatas jumlah tertentu harus menyampaikan
              dokumen  underlying.  Namun,  batas  penyampaian  dokumen  underlying  juga  telah direlaksasi
              untuk LCS Indonesia dan Malaysia

              positive - Donny Hutabarat (Kepala Departemen Pengembangan Pasar Keuangan BI) Selain itu,
              meskipun bersifat opsional, pembukaan rekening sub-Special Non-resident Account (sub-SNA)
              mitra pada bank ACCD di Indonesia, nasabah Indonesia perlu membawa bukti sebagai eksportir
              atau importir, investor, kebutuhan remitansi, atau TKA

              neutral  -  Donny  Hutabarat  (Kepala  Departemen  Pengembangan  Pasar  Keuangan  Bank
              Indonesia)  Pembukaan  rekening  sub-SNA  Rupiah  di  Jepang  dan  Malaysia  bersifat  opsional.
              Namun, eksportir yang ingin menerima proceed export dalam mata uang Jepang dan Malaysia,
              tetap harus buka rekening sub-SNA


              Ringkasan

              Bank Indonesia (BI) memperkuat implementasi kerja sama penyelesaian transaksi dengan mata
              uang lokal atau local currency settlement (LCS) bersama Malaysia. Kebijakan tersebut mencakup
              penguatan implementasi LCS berupa kegiatan investasi langsung atau foreign direct investment
              (FDI)  dan  transaksi  berjalan  (  current  account),  termasuk  di  dalamnya  income  transfer  dan
              remitansi.






                                                           42
   38   39   40   41   42   43   44   45   46   47   48