Page 40 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 10 AGUSTUS 2021
P. 40

Judul               Kritik Masuknya 34 TKA, Demokrat: Jangan Main-main dengan Nyawa
                                    Rakyat
                Nama Media          kompas.com
                Newstrend           Kedatangan WNA China
                Halaman/URL         https://nasional.kompas.com/read/2021/08/09/21593691/kritik-
                                    masuknya-34-tka-demokrat-jangan-main-main-dengan-nyawa-rakyat
                Jurnalis            Nicholas Ryan Aditya
                Tanggal             2021-08-09 21:59:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 17.500.000
                News Value          Rp 52.500.000
                Kategori            Ditjen Binapenta
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Negatif



              Narasumber

              negative  -  Herzaky  Mahendra  Putra  (Juru  Bicara  Partai  Demokrat)  Demokrat  meminta
              pemerintah jangan main-main dengan nyawa rakyat. Masalah kita sudah cukup berat dengan
              penularan virus Covid-19 yang begitu cepat dan masif dalam dua bulan terakhir akibat masuknya
              varian dari negara lain

              negative - Herzaky Mahendra Putra (Juru Bicara Partai Demokrat) Kini jangan kemudian malah
              membiarkan WNA masuk ke Indonesia dari salah satu negara episentrum Covid-19. Pemerintah
              seakan mau menutup mata akan fakta kalau kita memiliki potensi kenaikan kasus dan munculnya
              varian baru seiring maraknya WNA yang masuk


              negative - Herzaky Mahendra Putra (Juru Bicara Partai Demokrat) Apa pemerintah memang tidak
              pernah mau belajar dari kegagalan beberapa bulan ini?

              negative - Herzaky Mahendra Putra (Juru Bicara Partai Demokrat) Namun, sama sekali belum
              menunjukkan ketegasan dalam melarang WNA masuk ke Indonesia. Padahal, pemerintah sudah
              mengeluarkan larangan terkait masuknya orang asing termasuk pekerja sejak 21 Juli 2021

              neutral - Herzaky Mahendra Putra (Juru Bicara Partai Demokrat) Apakah warga kita bahkan mesti
              mengalami  diskriminasi,  bahkan  oleh  pemerintahnya  sendiri?  Tolong  pemerintah,  tunjukkan
              ketegasan  dan  keseriusannya  menangani  pandemi  Covid-19  ini.  Jangan  main-main  dengan
              nyawa rakyat

              positive - Angga (Kabag Humas dan Umum Ditjen Imigrasi Kemenkumhm) Mereka telah lolos
              pemeriksaan  kesehatan  oleh  KKP  Soetta,  lalu  diberi  rekomendasi  untuk  diizinkan  masuk
              Indonesia
              negative - Angga (Kabag Humas dan Umum Ditjen Imigrasi Kemenkumhm) Kemudian dilakukan
              pemeriksaan keimigrasian dan diketahui bahwa mereka semua pemegang ITAS sehingga masuk
              dalam kategori orang asing yang diizinkan masuk sesuai Peraturan Menkumham 27 Tahun 2021




                                                           39
   35   36   37   38   39   40   41   42   43   44   45