Page 12 - E-MODUL AKUNTANSI PERBANKAN SYARIAH KELAS XI SEM 1
P. 12
Dari pengertian diatas dapat disimpulkan akuntansi syariah adalah proses mengidentifikasi,
mengelompokkan data transaksi yang didasarkan oleh
prinsip-prinsip syariah. Merdeka Literasi
Perbankan syariah diatur oleh dua kepatuhan yaitu, Peran BI, DSN, BAZNAS dalam
Perkembangan Produk Ekonomi Syariah
kepatuhan syariah yang dituangkan dalam fatwa Dewan
Sejarah perkembangan produk ekonomi
Syariah Nasional (DSN) dan kepatuhan operasional yang
syariah did Indonesia sangatlah panjang.
dituangkan dalam peraturan Bank Indonesia. Anda dapat menambah wawasan terkait
peran BI, DSN, BAZNAZ dalam
perkembangan produk ekonomi syariah
2. Pendorong Munculnya Akuntansi Islam dengan membaca jurnal pada laman
berikut
Pendorong munculnya akuntansi Islam didorong oleh
https://media.neliti.com/media/publicatio
berbagai hal seperti: ns/178401-ID-peran-bank-indonesia-
dewan-syariah-nasio.pdf
a. Meningkatnya religiusitas masyarakat.
Silahkan Anda berdiskusi bersama teman
b. Kebangkitan umat islam khususnya kaum terpelajar dan presentasikan hasil diskusi Anda!
yang merasakan kekurangan dalam kapitalisme barat.
c. Meningkatnya tuntutan kepada etika dan tanggung jawab sosial yang selama ini tampak diabaikan
oleh akuntansi konvensional.
d. Mengantisipasi tuntutan masyarakat khususnya mengenai penekanan pada keadilan, kebenaran,
dan kejujuran yang tidak diperoleh pada akuntansi konvensional.
e. Kebutuhan akan sistem akuntansi dalam lembaga bisnis syariah seperti bank, asuransi, pasar
modal, trading, dan lain-lain.
f. Kebutuhan yang semakin besar pada norma perhitungan zakat degan menggunakan norma
akuntansi yang sudah mapan sebagai dasar perhitungan.
g. Kebutuhan akan pencatatan, pertanggungjawaban, dan pengawasan harta umat misalnya dalam
Baitul Maal atau kekayaan milik umat Islam atau organisasi.
3. Tujuan dan Manfaat
a. Tujuan Akuntansi Perbankan Syariah
Pada dasarnya dalam setiap sistem akuntansi memiliki tujuan tertentu, begitu juga
akuntansi perbankan syariah. Menurut Kusmawati (2005) tujuan akuntansi perbankan syariah tak
hanya sebagai perhitungan zakat saja namun juga didampingi dengan tujuan-tujuan lainnya yang
tidak bertentangan dengan prinsip-prinsip syariah. Lantas apa saja tujuan akuntansi perbankan
syariah yang lain? Tujuan akuntansi perbankan syariah yang lain sebagai berikut:
Perlindungan harta
Para ahli-ahli mengutip pada ayat dalam Al-Qur’an yaitu “faktubuhu” yang memiliki arti
“tuliskanlah”. Hal ini menjelaskan bahwa ketika menuliskan mengenai uang dan harta
merupakan kebutuhan agar dapat menjaga harta tersebut sertaa menghindari dan