Page 48 - MAJALAH 196 update
P. 48

KUNKER





               Komisi IX Tinjau Permasalahan PMI


                       dan Kartu Prakerja di Daerah






              Komisi IX DPR RI terus
              menyerap aspirasi
              langsung dari daerah guna
              mempersiapkan bekal
              keahlian para Pekerja Migran
              Indonesia (PMI) yang akan
              ke luar negeri. Di samping
              itu, Komisi IX juga menyoroti
              berbagai polemik seputar
              Kartu Prakerja.





                           akil Ketua Komisi
                           IX DPR RI Emanuel
                           Melkiades Laka
                           Lena mengatakan
              W para Pekerja
              Migran Indonesia (PMI) yang akan
              bekerja di luar negeri harus betul-
              betul dipersiapkan dengan berbagai   Wakil Ketua Komisi IX DPR RI Emanuel Melkiades Laka Lena bertukar cindera mata dengan Gubernur Kalimantan Barat.
                                               Foto: Erman/nvl
              pelatihan. Selain dibekali kemampuan
              teknis dan bahasa, penting pula bagi   masa pandemi- Covid-19 ini. Dengan   data mengenai program Kartu Prakerja
              PMI untuk dibekali pemahaman tentang   demikian, jalur PMI yang prosedural   dan Bantuan Subsidi Usaha (BSU).
              kultur dan budaya negara tujuannya.   diharapkan akan lebih optimal.   Terungkap kecenderungan bahwa
                “Dari hasil pertemuan tadi yang   Untuk mempermudah pelayanan bagi   program Kartu Prakerja berpotensi
              dilakukan, bisa kelihatan. Kita masih   para PMI, politisi Fraksi Partai Golkar ini   munculkan moral hazard. Hal ini
              sangat membutuhkan dukungan dan   mengusulkan agar dibentuk Layanan   disampaikan Anggota Komisi IX DPR
              penguatan agar BLK (Balai Latihan Kerja)   Terpadu Satu Atap (LTSA). Dimana,   RI Netty Prasetyani dalam rapat Tim
              atau pusat sertifikasi terkait pelatihan   seluruh kementerian lembaga yang   Kunjungan Kerja Spesifik Komisi IX
              (bagi PMI),” ujar Melki usai memimpin   terkait dengan urusan pemberangkatan   DPR RI dengan Wakil Bupati Badung di
              pertemuan tim kunspek Komisi IX DPR   maupun pemulangan PMI betul-betul   Kantor Bupati Badung, Bali. 
              RI dengan Gubernur Kalbar, UPT BP2MI,   ada di satu tempat tersebut.   “(Anggaran) Rp20 triliun okelah kalau
              BPJS Ketenagakerjaan dan pihak terkait   “Kemudian mereka (LTSA) harus   yang kemudian disampaikan kepada
              lainnya di Pontianak, Kalbar, baru-baru   merespon secara cepat kebutuhan   peserta 2,4 juta. (Besaran) Rp600 ribu
              ini.                             PMI kita ketika akan pergi maupun   kali 4 bulan kita masih bisa menerima.
                Ia menyatakan, Komisi IX DPR RI   pulang. Saya kira kalau kita bisa   Tetapi kalau kemudian pelatihannya dari
              bersama mitra kerja di Jakarta akan   mengoptimalkan LTSA itu semuanya   biaya Rp5-100 ribu dikalikan dari berapa
              membantu Pemprov Kalimantan Barat   sudah ada di situ,” terangnya.  (peserta) yang akan menerima pelatihan
              dalam persiapan penanganan PMI                                     itu, tentu ini menjadi satu potensi moral
              yang akan keluar negeri melalui BLK.   KARTU PRAKERJA BERPOTENSI   hazard,” ujar Netty merinci angka keluar
              Termasuk juga PMI yang pulang harus   TIMBULKAN ‘MORAL HAZARD’     dan yang diterima penerima manfaat
              dipersiapkan dengan baik terutama di   Komisi IX DPR RI mengumpulkan   Kartu Prakerja. 



              48 48    PARLEMENTARIA      EDISI 171      TH. 2019
                     PARLEMENTARIA      EDISI 196      TH. 2021
   43   44   45   46   47   48   49   50   51   52   53