Page 21 - MAJALAH 199
P. 21

PENGA WASAN






                “Saya berpesan kepada gubernur   menjadi titik balik perubahan pariwisata
              dan kepala daerah di Bali, hati-hati,   dan desain model bisnis ekonomi   PARIWISATA INDONESIA
              jangan emosional. Ekonomi penting, tapi   kreatif. Ia mengungkapkan, dunia   DIPREDIKSI AKAN
              kesehatan dan keselamatan warga yang   pariwisata Indonesia wajib beradaptasi
              utama,” kata Puan. Sementara terkait isu   dengan kondisi new normal dengan   KEMBALI BOOMING PADA
              ekonomi, Puan mengatakan, pihaknya   memperhatikan aspek kebersihan,   SEMESTER II TAHUN
              mendorong pemerintah agar berpihak   keselamatan, keamanan, serta
              kepada UMKM serta industri kecil dan   implementasi protokol kesehatan.  2021
              menengah (IKM) untuk bisa menghadapi   “Pariwisata Indonesia diprediksi
              dampak pandemi Covid-19.         akan kembali booming pada Semester
                “DPR ingin UMKM dan IKM dapat   II tahun 2021. Potensi rebound
              terus berjalan di masa-masa pandemi   pariwisata akan berdampak terhadap   terintegrasi dengan sebuah teaching
              ini, jangan sampai berhenti total. Supaya   kebutuhan suplai tenaga kerja pada   factory. Ini adalah aksi nyata pemerintah
              ketika tiba saatnya nanti Indonesia sudah   industri pariwisata dan perhotelan.   dalam meningkatkan kualitas sumber
              keluar dari pandemi Covid-19, UMKM   Dalam hal ini, lulusan vokasi pariwisata   daya manusia yang unggul dan berdaya
              dan IKM dapat langsung kembali berlari   dan perhotelan akan banyak dicari   saing hingga ke tingkat global,” ungkap
              kencang usahanya,” kata Puan.    karena diyakini memiliki kecakapan   politisi PKB itu.
                Puan menuturkan, pandemi Covid-19   sesuai kebutuhan industri pariwisata,”   Optimisme ini tentu diharapkan
              menghadirkan tantangan besar dalam   imbuhnya beberapa waktu lalu.  dapat membangkitkan mental dan
              berbagai aspek kehidupan, termasuk   Hadirnya vaksin, dikatakan Huda   semangat para pelaku usaha yang
              di bidang ekonomi. Seperti contoh di   akan mendorong pemulihan sektor   telah terpukul sekian lamanya akibat
              Bali, kata Puan, pertumbuhan ekonomi   pariwisata, yang diprediksi berangsur   terdampak pandemi ini. Dengan
              melambat lantaran pandemi Covid-19   membaik pada Tahun 2021 ini. Selain   menyukseskan program vaksinasi
              menurunkan pendapatan dari sektor   potensi devisa yang besar, sektor   juga diharapkan para pelaku
              utama Bali, yaitu pariwisata.    pariwisata telah berkontribusi menyerap   pariwisata telah siap secara jasmani
                “Saya harap dengan sudah dimulainya   13 juta tenaga kerja atau sebesar 10,2   dan rohani dalam upaya
              vaksinasi dan digalakkan kembali   persen dari total tenaga kerja nasional.      membangkitkan
              kegiatan-kegiatan seperti pameran   Ini adalah jumlah yang cukup besar               perekonomian
              IKM ini, nadi ekonomi Bali bisa kembali   dibandingkan dengan sektor lain.            Indonesia.
              berdenyut, dan pendapatan masyarakat   “Melihat kebutuhan tenaga                        ler/sf
              Bali mulai pulih,” pinta menteri PMK   kerja vokasi yang berkualitas dan
              periode 2014-2019 itu.           siap kerja, pemerintah
                Selain itu, Puan juga mengingatkan   terus mendorong
              pentingnya diversifikasi sumber   lahirnya
              pertumbuhan ekonomi bagi seluruh   pendidikan vokasi
              sektor pariwisata. Karena itu, dia   berkualitas yang
              berharap pemerintah provinsi dan
              kabupaten/kota dapat melakukan aksi
              dan memfasilitasi penguatan sumber-  Ketua Komisi X DPR RI
              sumber baru pertumbuhan ekonomi di   Syaiful Huda. Foto: Azka/Man
              daerah-daerah pariwisata, serta terus
              bersinergi dengan pusat.
                “Saya tahu masyarakat pariwisata ini
              begitu kreatif, pasti bisa menemukan
              sumber-sumber baru pertumbuhan
              ekonomi selain bidang pariwisata.
              Apakah itu di bidang digital atau bidang-
              bidang lainnya,” ujar legislator dapil Jawa
              Tengah V tersebut.

              WUJUD PARIWISATA BARU
                Ketua Komisi X DPR RI Syaiful Huda
              meyakini pandemi Covid-19 akan




                                                                          TH. 2021      EDISI 199      PARLEMENTARIA        21
   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26