Page 12 - BULETIN 1207
P. 12

BULETIN            Parlementaria                                 rumah yang hanyut terbawa arus




            Komisi V Tinjau
    KOMISI  V  •  DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK  INDONESIA  Bencana Abrasi di   laut. Karena itu, saya berpesan

                                                                             kepada Pak Bupati selaku Kepala
                                                                             Daerah Minahasa Selatan, untuk
                                                                             dapat menyelesaikan tugas yang
                                                                             memang menjadi tanggung jawab
            Pantai Amurang Sulut
                                                                             dan kewenangan dari pemerintah
                                                                             daerah tersebut,” jelas Lasarus.
                                                                               Politisi PDI-Perjuangan itu


                      im Kunjungan Kerja                                     menambahkan, Komisi V DPR RI pun
                      Spesifik Komisi V DPR                                                                FOTO: HANUM/NVL
                      RI meninjau lokasi
                      Pantai Amurang
            T yang mengalami
            abrasi di Kabupaten Minahasa
            Selatan, Sulawesi Utara, Kamis
            (30/6). Data Pusat Pengendalian
            Operasi (Pusdalops) BNPB
            menyebutkan, bencana abrasi yang
            terjadi pada Rabu, 15 Juni 2022 itu
            menyebabkan 31 unit rumah rusak
            berat, 1 unit jembatan rusak berat, 5
            unit cottage, 1 unit cafe, dan kawasan                                                        Scan QR
            wisata juga terdampak.          Ketua Komisi V DPR RI Lasarus meninjau lokasi Pantai Amurang yang mengalami abrasi.   untuk berita
                                                                                                          selengkapnya
                “Hari ini kami melakukan Kunker
            Spesifik ke Minahasa Selatan,   di sini kami melihat lokasi tanah   akan memproses permasalahan
            tepatnya di Kota Amurang. Dan   longsornya, bahwa ada beberapa   ini lebih lanjut sesuai aturan dan


               Komisi V Harap Bendungan                                      sela-sela pertemuan Tim Kunjungan
                                                                             Kerja Spesifik Komisi V DPR RI
               Mujur Terintegrasi dengan                                     dengan Bupati Lombok Tengah
                                                                             dan Kementerian PUPR, di Nusa
               Sirkuit Mandalika                                             Tenggara Barat (NTB), Kamis (30/6).
                                                                               Mulyadi menjelaskan, Lombok
                                                                             Tengah memiliki proyek nasional
                                                                             yang mempertaruhkan wajah
                                                                             Indonesia di dunia yaitu Sirkuit
                          nggota Komisi V   dan pasokan sumber daya air yang   Mandalika. Akan tetapi berdasarkan
                          DPR RI Mulyadi    juga bermanfaat untuk produksi   informasi infrastruktur pertanian
                          mengatakan        pertanian buat masyarakat setempat.   dan pasokan sumber air sangat
                          masyarakat           “Keberadaan Bendungan Mujur   memprihatinkan.
               A Kabupaten                  ini salah satunya adalah sumber air   Sehingga politisi Partai Gerindra
               Lombok Tengah berharap       baku untuk masyarakat, kan tidak   itu berpesan, jangan sampai Sirkuit
               pembangunan Bendungan        lucu ya Mandalika yang begitu hebat   Mandalika yang sudah berhasil
               Mujur harus segera terealisasi   terekspos, tapi kalau infrastrukturnya   menyelenggarakan acara terbaik
               dan terintegrasi dangan      tidak terintegrasi terutama      skala internasional, tapi kemudian   Scan QR
                                                                                                           untuk berita
               Sirkuit Mandalika. Dikarenakan   pasokan sumber daya air, harus   masyarakatnya mengalami kesulitan.  selengkapnya
               keberadaan Bendungan Mujur   mengintegrasikan proyek, supaya     “Saya yang bukan dapil NTB
               akan menjadi sumber air baku   makin maksimal,” kata Mulyadi di   justru memiliki sudut pandang lain,




            12 Nomor 1206/I/VII/2022  •  Juli 2022
   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17