Page 139 - Jadilah_Pelita
P. 139
270 Jadilah Pelita
agama mengalami kemerosotan. Ajaran Buddha
mengajarkan bahwa untuk menjadi pribadi
yang betul-betul seimbang dan lengkap, kita
harus mengembangkan kebijaksanaan maupun
kewelasan. Dan karena tidak melulu dogmatis,
namun didasarkan pengalaman, ajaran Buddha
tidak pernah gentar menghadapi perkembangan EPILOG:
ilmu pengetahuan.
SUARA YANG PALING INDAH
Ehipassiko: Datang dan Lihatlah
Seorang tua yang tak berpendidikan tengah
Kebebasan berpikir itu sungguh penting. Ajaran
Buddha dijalani secara ehipassiko, yang artinya mengunjungi suatu kota besar untuk pertama kali
mengundang kita untuk datang dan melihat, dalam hidupnya. Ia dibesarkan di sebuah dusun
bukan datang dan percaya begitu saja. Buddha di pegunungan yang terpencil, bekerja keras
menasihatkan kita untuk tidak memercayai apa pun membesarkan anak-anaknya, dan kini sedang
secara membuta. menikmati kunjungan perdananya ke rumah anak-
anaknya yang modern.
Suatu hari, sewaktu dibawa berkeliling kota, orang
tua itu mendengar suara yang menyakitkan telinga.