Page 21 - KMA No 183 Tahun 2019 (KI KD )
P. 21
-18-
B. Kompetensi Inti (KI)
1. Fungsi KI yakni untuk sinkronisasi horisontal berbagai kompetensi
dasar antar mata pelajaran pada kelas yang sama dapat dijaga. Selain
itu sinkronisasi vertikal berbagai kompetensi dasar pada mata pelajaran
yang sama pada kelas yang berbeda.
2. Rumusan KI dalam pedoman ini menggunakan notasi: 1) KI-1 untuk KI
sikap spiritual, 2) KI-2 untuk KI sikap sosial, 3) KI-3 untuk KI
pengetahuan (pemahaman konsep), 4) KI-4 untuk KI keterampilan.
Urutan tersebut mengacu pada urutan yang disebutkan dalam Undang-
Undang Sistem Pendidikan Nasional Nomor 20 Tahun 2003 yang
menyatakan bahwa kompetensi terdiri dari kompetensi sikap,
pengetahuan dan keterampilan.
3. Adapun rincian KI pada tiap kelas pada setiap jenjang MI, MTs, MA, dan
MAK sebagai berikut;
Tabel 4
Kompetensi Inti Madrasah Ibtidaiyah (MI)
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI INTI KOMPETENSI INTI
KELAS 1 KELAS 2 KELAS 3
Menerima dan Menerima dan Menerima,
menjalankan ajaran menjalankan ajaran menjalankan, dan
agama yang dianutnya agama yang dianutnya menghargai ajaran
agama yang dianutnya
Menerima dan Menerima dan Menerima,
menjalankan perilaku menjalankan perilaku menjalankan, dan
jujur, disiplin, tanggung jujur, disiplin, menghargai perilaku
jawab, santun, peduli, tanggung jawab, jujur, disiplin,
dan percaya diri dalam santun, peduli, dan tanggung jawab,
berinteraksi dengan percaya diri dalam santun, peduli, dan
keluarga, teman, dan berinteraksi dengan percaya diri dalam
guru keluarga, teman, dan berinteraksi dengan
guru keluarga, teman, guru,
dan tetangganya
Memahami Memahami Memahami
pengetahuan faktual pengetahuan faktual pengetahuan faktual
dengan cara mengamati dengan cara dengan cara
[mendengar, melihat, mengamati mengamati
membaca] dan menanya [mendengar, melihat, [mendengar, melihat,
berdasarkan rasa ingin membaca] dan membaca] dan
tahu tentang dirinya, menanya berdasarkan menanya berdasarkan
makhluk ciptaan Tuhan rasa ingin tahu rasa ingin tahu
dan kegiatannya, dan tentang dirinya, tentang dirinya,
benda-benda yang makhluk ciptaan makhluk ciptaan
dijumpainya di rumah Tuhan dan Tuhan dan
dan di madrasah kegiatannya, dan kegiatannya, dan
bendabenda yang bendabenda yang
dijumpainya di rumah dijumpainya di rumah
dan di madrasah dan di madrasah
Menyajikan Menyajikan Menyajikan
pengetahuan faktual pengetahuan faktual pengetahuan faktual