Page 57 - Majalah POM Edisi IX
P. 57

Ruang Kerja






 Cyber Patrol  Cyber Patrol         Saring Sebelum Sharing!

 Transformasi Digital  Infodemik:                                  +       ISU                   +  +
 Permudah Pengawasan   Bahaya                           +             BEREDAR                     +



 Obat dan Makanan  Isu Obat &                                                          NAN    +
                                                                                        MA
                                                                                        KA
                                                                         SIN
          Makanan                                                    NAN          VAK
 (Oleh: Chandra Wino A)                                        OBAT  MA  VAK              OBAT
                                                                      KA
                                                                                  SIN
 Sistem pengawasan   di Tengah                                           Saring Informasi
 Obat dan Makanan yang

 diselenggarakan oleh   Pandemi


 Badan POM merupakan   (Oleh: Chandra Wino A)                               BERITA
                 emunculan informasi salah di                               BENAR
 suatu proses yang   tengah pandemi COVID-19,
                 sering kita temui. Hal ini
 komprehensif, mencakup   Ktentunya dapat menimbulkan
          kerugian di masyarakat. Kondisi ini
 pengawasan pre-market   dapat menyesatkan pihak yang mudah
          mempercayainya tanpa melakukan cek
          ulang atau verifikasi. Bahaya “pandemi   terus beredar di masyarakat setiap ming-  literasi ma syarakat pada informasi yang
 dan post-market.  Tim Cyber Patrol Badan POM  informasi”, atau dikenal dengan istilah   gunya. Infodemik semakin berbahaya di   tepat dan benar adalah upaya yang perlu
          infodemik, bahkan telah menjadi isu   tengah akses internet dan sosial media   kita in tensifkan dalam memerangi hoaks
          global. Informasi yang berlebihan,   yang semakin mudah diakses, namun   dan dis informasi.
 i era teknologi informasi, pen-  Transformasi digital yang terjadi di   Implementasi transformasi digital ini,   menyebabkan orang sulit membedakan   tidak diiringi dengan analisis kritis terha-  Tahun sebelumnya, Badan POM juga
 gawasan Obat dan Makanan   Badan POM, yang semakin mempermudah   termasuk di antaranya hardware, soft-  isu yang benar dan isu yang salah.   dap suatu isu.   bekerjasama dengan Komunitas Masya-
 jadi semakin mudah. Hal itu   kinerja pengawasan obat dan makanan,   ware, serta data pribadi. Cyber Security   Badan POM menyampaikan bahwa   Menurut Penny K.Lukito, penang-  rakat Anti Fitnah Indonesia (MAFINDO)
 Dmakin didukung Pemerintah   mendapat apresiasi dari kepala Badan   harus mendapat perhatian khusus, meng-  fenomena infodemik beredar secara cepat   gulangan aspek negatif dari infodemik   dalam menyelenggarakan edukasi publik
 yang kian gencar membangun smart   POM RI, Penny K. Lukito. Manfaatnya   ingat beberapa kasus pencurian data   dan masif di ruang digital dan media   memerlukan upaya sinergis lintas sektor.    anti hoaks. Edukasi publik anti hoaks
 government berbasis digital. Transfor-  makin terasa untuk pegawai terutama   melalui dunia maya seringkali terdengar.   sosial, berupa berita atau informasi yang   Badan POM terus mengin tensifkan Patroli   tersebut membahas tema seputar hoaks
 masi ini mengarah dari era e-Govern-  di masa pandemi COVID-19, di mana   Terlebih Badan POM sebagai instansi   tidak dapat ditelusuri kebenarannya hing-  Siber terkait hoaks dan disinformasi obat   pangan dan pemanfaatan media sosial
 ment menuju i-Government (integrated   sistem kerja dapat dilakukan di mana saja,   dengan banyaknya layanan publik yang   ga berkembang menjadi hoaks.  Kepala   dan makanan. Hingga November 2020,   untuk menya tukan dan memajukan
 Government). Tujuannya adalah untuk   sehingga adanya transformasi digital ini   memiliki banyak data confidential,   Badan POM, Penny K. Lukito saat meng-  tercatat sebanyak 47.000 tautan yang   masyarakat.
 menghasilkan Satu Data Indonesia yang   menjadi efektif dan efisien. “Transformasi   memiliki potensi tinggi terjadinya cyber   hadiri talkshow “Infodemik: Bahaya Isu   teridentifikasi meng iklankan penjualan   Dalam rangkaian event yang diseleng-
 dapat dimanfaatkan untuk menelurkan   digital tidak hanya pada aspek teknologi,   crime.  Obat dan Makanan di Tengah Pandemi”,   produk obat, obat tradisional, suplemen   garakan Badan POM dan Mafindo,
 kebijakan di kemudian hari.  melainkan juga pada budaya dan mindset   Melalui sosialisasi ini, diharapkan   menyebutkan, informasi yang mendom-  kesehatan dengan klaim berlebihan terkait   disampaikan materi cara meng isi konten
 Badan POM sebagai otoritas pengawas   sumber daya manusianya,” jelas Penny.   dapat memberikan manfaat dan masu-  inasi adalah isu terkait obat dan vaksin,   COVID-19.  Sebagai tindak lanjut, Badan   media sosial dengan narasi yang positif,
 obat dan makanan memiliki banyak data   Dengan segala kemudahan yang ada,   kan dalam perkuatan Cyber Security,   obat tradisional, dan suplemen kesehatan   POM be ker ja sama dengan Kementerian   kritis dan kreatif.
 strategis terkait obat dan makanan yang   Penny mengharapkan Aparatur Sipil   pemahaman terkait transformasi digital,   penangkal COVID-19.  Komu nikasi dan Informatika, iDEA, dan   Kedepannya, Badan POM akan
 tersebar di seluruh unit kerja. Data-data   Negara (ASN) Badan POM dituntut   penerapan Integrated Digital Workplace,   Berdasarkan Laporan We Are Social   platform e-commerce melakukan take down  terus berperan aktif dalam membangun
 tersebut tidak hanya terkumpul, melain-  berkinerja di mana saja, kapan saja,   dan penerapan TTE. Sosialisasi ini kebe-  “Global Digital Report 2020”, Indonesia   tautan tersebut.  awareness, memerangi hoaks, serta
 kan dapat dianalisis menjadi informasi   tanpa batasan ruang dan waktu. Karena   tulan juga diikuti oleh pimpinan Badan   termasuk 10 negara paling lama mengak-  Badan POM telah melakukan ber ba gai   meningkatkan kemampuan bijak
 yang dapat diakses dan dimanfaatkan   itu, Badan POM telah melakukan proses   POM Pusat dan Unit Pelaksana Teknis   ses internet dan adiktif media sosial. Di   upaya dalam meningkatkan literasi digi tal   informasi, selalu berpikir kritis dengan
 menjadi output kebijakan. Untuk memba-  awal transformasi digital dengan konsep   (UPT) Badan POM di seluruh Indonesia.   Indonesia terdapat 175,5 juta pengguna   masyarakat terkait informasi dan klarifikasi   mencari informasi lebih jauh, berpikir
 hasnya , Badan POM menggelar Sosialisasi   Integrated Digital Workplace pada ham-  Kepala Badan POM berharap adanya   internet dan lama akses internet per hari   berbagai isu obat dan ma ka nan, termasuk   apa akibat jika informasi beredar,
 Teknologi Informasi dan Komunikasi   pir semua aspek.   kerjasama yang lebih intensif dengan   sekitar 8 jam. Di sisi lain, menurut Ke-  cara mengidentifikasi ke benaran isu serta   serta menimbang baik buruknya untuk
 (TIK) dengan tema “Cyber Security dalam   Cyber Security sebagai proteksi   Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN)   menterian Komunikasi dan Informatika,   memilih obat dan makanan aman di masa   kepentingan bersama sebelum sharing
 Mendukung Digital Transformation” di   sistem internet dari serangan kejahatan   dalam meningkatkan keamanan data di   sekitar 80 berita palsu tentang COVID-19   pandemi COVID-19. Serta meningkatkan   informasi tersebut.1
 Bandung, (26/04).  online, sangat perlu diperhatikan dalam   Badan POM.1

   54                                                                                                            55

 Vol.3/No.3/2021                                                                         Vol. 3/No. 3/2021
   52   53   54   55   56   57   58   59   60   61   62