Page 289 - anzdoc.com_sejarah-nasional-indonesia-vi
P. 289

Tujuan Instruksional Umum(TIU)



                1.  Menguraikan pelaksanaan Pemilu I 1955 sebagai langkah perbaikan
                    politik dalam negeri Indonesia
                2.  Menganalisis faktor dikeluarkan Dekrit Presiden 5 Juli 1959 sebagai

                    awal perubahan sistem ketatanegaraan Indonesia


                Setelah mempelajari bab VIII, mahasiswa diharapkan dapat:
                1.  Menjelaskan dasar perundang-undangan pelaksanaan Pemilu tahun

                    1955
                2.  Mendeskripsikan pelaksanaan Pemilu tahun 1955
                3.  Menjelaskan hasil Pemilu tahun 1955 dan sidang konstituante
                4.  Menganalisis  dampak  Pemilu  tahun  1955  terhadap  perpolitikan

                    Indonesia
                5.  Menganalisis Konsepsi Soekarno dan dikeluarkannya Dekrit Presiden
                    5 Juli 1959.








































                                                  Sejarah Nasional Indonesia VI            285
   284   285   286   287   288   289   290   291   292   293   294