Page 463 - Artikel Prosiding SEMNAS PGSD UMC 2022
P. 463

laboratorium, praktik salat, praktik olahraga,   bersifat mutlak, tidak ada nilai
                        bermain peran, memainkan alat musik, bernyanyi,   tengah.
                        membaca puisi/deklamasi, dan sebagainya.
                  2     Penilaian melalui projek adalah tugas-tugas belajar   Skala penilaian (rating scale)
                        (learning tasks) yang meliputi kegiatan         bertujuan memberikan skala
                        perancangan, pelaksanaan, dan pelaporan secara   penilaian terentang dari yang
                        tertulis maupun lisan dalam waktu tertentu.     tidak sempurna sampai yang
                        Penilaian projek merupakan kegiatan penilaian   paling sempurna. Kelebihannya,
                        terhadap suatu tugas yang harus diselesaikan dalam   memungkinkan pendidik
                        periode atau waktu tertentu. Tugas tersebut berupa   memberikan nilai tengah
                        suatu investigasi sejak dari perencanaan,       terhadap penguasaan
                        pengumpulan, pengorganisasian, pengolahan dan   kompetensi tertentu.
                        penyajian data.Penilaian projek dapat digunakan   Kekurangannya, rawan terhadap
                        untuk mengetahui pemahaman, kemampuan           subjektivitas, artinya
                        mengaplikasikan, penyelidikan dan               memerlukan penilaian oleh lebih
                        menginformasikan peserta didik pada mata        dari satu pendidik, agar hasil
                        pelajaran dan indikator/topik tertentu secara jelas.   penilaian lebih akurat.
                        Pada penilaian projek, setidaknya ada 3 (tiga) hal
                        yang perlu dipertimbangkan, yaitu:
                         1.  Kemampuan pengelolaan, kemampuan
                            peserta didik dalam memilih indikator/topik,
                            mencari informasi dan mengelola waktu
                            pengumpulan data serta penulisan laporan,
                         2.  Relevansi, kesesuaian dengan mata pelajaran
                            dan         indikator/topik,      dengan
                            mempertimbangkan     tahap   pengetahuan,
                            pemahaman     dan    keterampilan   dalam
                            pembelajaran,  dan  Keaslian  projek  yang
                            dilakukan peserta didik harus merupakan
                            hasil  karyanya,  dengan  mempertimbangkan
                            kontribusi            guru berupa petunjuk
                            dan dukungan terhadap projek peserta didik.
                  3     Penilaian portofolio bertujuan untuk menilai
                        kumpulan karya peserta didik dalam bidang tertentu
                        yang bersifat reflektif-integratif untuk mengetahui
                        minat, perkembangan, prestasi, dan kreativitas
                        peserta didik dalam kurun waktu tertentu. Penilaian
                        portofolio merupakan penilaian berkelanjutan untuk
                        mengetahui perkembangan keterampilan peserta
                        didik yang nantinya pada akhir periode akan,
                        dikumpulkan dan dinilai. Barulah setelahnya
                        pendidik dapat menentukan proses lanjutan dari
                        hasil penilaian peserta didik.

                        Penilaian  keterampilan  berbahasa  yang  pertama  adalah  keterampilan  menyimak.  Teknik
                  penilaian  yang  dapat  dilakukan,  yaitu:  (1)  menyebutkan/menuliskan  kembali  suatu  informasi
                  sederhana  (fonem,  nama  sesuatu,  jumlah,  keadaan  sesuatu,  peristiwa,  dan  lain-lain);  (2)
                  menyebutkan/menuliskan kembali  deskripsi  atau  uraian  suatu  peristiwa,  benda,  keadaan,  sebab
                  akibat,  dan  lain-lain;  (3)  menyebutkan/menuliskan  kembali  suatu  hal  (kelahiran,  pengalaman
                  kawan  kawan,  dan  lain-lain);  (4)  menyebutkan/menuliskan  kembali  suatu  cerita;  (5)
                  menyimpulkan suatu percakapan; (6) menjawab suatu pertanyaan dari suatu soal (objektif, essay
                  berstruktur, atau esai bebas); (7) menyimpulkan tema dan unsur-unsur lainnya dari sebuah cerita;
                  (8) memperbaiki ucapan-ucapan yang salah yang tidak sesuai.


                                                             454
   458   459   460   461   462   463   464   465