Page 13 - Modul Ajar Penelitian
P. 13

Pertemuan 2 : 2 x 40 menit



                                        Keliling Bangun Datar Segi



                                                        Empat

            Tujuan Pembelajaran

               1. Dengan  menyimak,  peserta  didik  mampu  memahami  definisi  dan

                  konsep keliling
               2. Dengan  mengamati,  peserta  didik  mampu  mengidentifikasi  keliling

                  bangun datar segi empat
                 3. Melalui  diskusi,  peserta  didik  mampu  menentukan  dan  memecahkan

                 masalah yang berkaitan dengan keliling bangun datar segi empat.


              Pemahaman Bermakna


                     Pada  kerangka  bangun  rumah  terdapat  bentuk  bangun  datar  segi
             empat  yang  masing-masing  terdiri  dari  empat  sisi,  empat  titik  sudut  dan

             suatu daerah yang dibatasi oleh empat sisi tersebut. Jumlah dari keempat sisi

             tesebut dinamakan dengan keliling. Dengan demikian, keliling suatu bangun


             datar adalah jumlah panjang sisi-sisi yang membatasi bangun tersebut.

             Pertanyaan Pemantik

            Sebidang tanah berbentuk trapesium sama kaki. Panjang sisi sejajarnya 24 m

            dan 14 m, dan jarak sisi sejajar 12 m. Jika sekeliling tanah tersebut dibuat

            pagar, panjang pagar seluruhnya adalah ?


                Pendekatan                         Cara Guru Menilai                   - Guru menyiapkan
                                                                                       beberapa gambar
                • Scientific Learning           Asesmen   • Asesmen Individu       Persiapan   Pembelajaran   dalam kehidupan

                Model                              • Asesmen Kelompok                  sehari-hari yang
                                                   Jenis Asesmen :
                • Discovery Learning
                                                                                       berkaitan dengan
             Moda Pembelajaran   Metode            • Performa :                        keliling bangun datar
                • Demonstrasi,                       Presentasi                        segi empat

                  diskusi, tanya jawab             • Tertulis : Tes                    - Guru menyiapkan
                                                     objektif, esai
                                                                                       Lembar
                                                                                       Kerja/Kegiatan untuk
                                                                                       Peserta Didik
                                                           12

            Bangun Datar Segi Empat - VII
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18