Page 43 - Majalah Digital PEMUDA MILLENIAL
P. 43

RANGKUMAN MAPEL BAHASA INDONESIA

                                                               protagonis, nakal, panutan, eksotis, dll.

                                                              » Memakai  kata  benda  yang  merujuk  pada  manusia,
                                                               binatang atau benda yang lain, ide atau pemahaman.
                                                              » Memakai  kata  kerja  yang  memiliki  makna  tindakan,
                                                               proses atau kondisi bukan karakter.
                                                              » Memakai kalimat metafora, yaitu penggunaan kata atau
                                                               barisan kata bukan arti sesungguhnya. Tetapi, satu majas
                                                               atau lukisan berdasar kesamaan dan perbedaan.
                                                              » Memakai kata referensi yang mengarah satu simpatisan
                                                               spesifik.
                                                              » Memakai kalimat majemuk. Baik itu kalimat majemuk
                                                               bertingkat atau kalimat majemuk sama dengan.

                                                              Untuk memahami teks ulasan ini, kamu harus membaca
                                                              beberapa  teks  ulasan.  Dengan  membaca,  kamu  bisa
                                                              mema-hami apa saja isi yang terkandung di dalam teks
        A. MENUNJUKKAN CIRI-CIRI ULASAN
                                                              tersebut.  Baru  kamu  bisa  menemukan  ciri-ciri  atau
        1. Pengertian Ulasan                                  karakteristik dari teks ulasan.
        Ulasan  merupakan  teks  yang  berfungsi  untuk  menim-
        bang, menilai, dan mengajukan kritik terhadap karya atau   B. MENJELASKAN KEMBALI TEKS ULASAN
        peristiwa  yang  diulas  tersebut.  Objek  tanggapan  kritis
        dapat  berupa  novel  atau  cerpen,  film  atau  drama,  lagu,   1. Maksud Suatu Teks Ulasan
        lukisan, dan buku atau ilmu pengetahuan.              Teks ulasan ini memberikan manfaat:
                                                              » Menambah  pengetahuan  mengenai  isi  karya  tersebut.
        Pengertian Ulasan dari KBBI                            Biasanya  akan  karya  itu  akan  dicuplik  dengan
           Ulasan Berita adalah ulasan di televisi mengenai berita   pengetahuan.
           berita  yang  aktual.  Disiarkan  melalui  televisi  dan   » Meningkatkan pemahaman pada pembaca.
           disaksikan oleh banyak orang.
           Ulasan    Buku     adalah   per-
           timbangan mutu buku yang dalam
           pembicaraan  nya  lebih  ditekankan
           pada  penilaian  ilmiah  dengan
           mengemukakan argu-mentasi yang
           cendekia. Atau nama lainnya ialah
           resensi buku.
           Ulasan  Pers  adalah  siaran  yang      Ulasan Karya Kita
           berisi  komentar  atas  tajuk  tajuk
           surat  kabar.  Hampir  mirip  seperti
           ulasan berita. Tapi ulasan pers lebih
           ke  mengomentari  berita  yang
           disampaikan lewat televisi.

        2. Ciri Ciri Teks Ulasan
        » Memakai kata hubung atau konjungsi
          penerang, seperti: yaitu, yakni, jika.
        » Memakai  kata  konjungsi  temporal,
          seperti selanjutnya, sejak, semenjak,
          dan pada akhirnya.
        » Memakai  kata  konjungsi  pemicu,
          seperti karena dan sebab.
        » Memakai  kalimat  pengakuan  ber
          bentuk  referensi  atau  anjuran  di
          bagian akhir text. Umumnya diikuti
          dalam  kata  harus,  seharusnya,
          sebaiknya, dan jangan.
        » Memakai  kalimat  karakter  sikap,
          seperti   kata   halus,   antagonis,



                                                           42
   38   39   40   41   42   43   44   45   46   47   48