Page 87 - modul BK
P. 87
BAB X
LANGKAH-LANGKAH DAN PRAKTIK KONSELING TEKNIK TOKEN EKONOMI
CPMK Mahasiswa mampu mendeskripsikan teknik-
teknik konseling menurut pendekatan konseling
behavioristik.
Mahasiswa mampu mempraktikkan secara
sistematis teknik-teknik konseling menurut
pendekatan behavioristik
MATERI/POKOK BAHASAN Langkah-langkah dan praktik konseling teknik
token ekonomi
WAKTU TM: 2x(4x50)
BT+BM: (2+2)x(4x60)
INDIKATOR Mahasiswa mampu mendeskripsikan secar
sistematis langkah-langkah pelaksanaan teknik
token ekonomi
Mahasiswa mampu mempraktekkan langkah-
lngkah pelaksanaan teknik token ekonomi
KRITERI PENILAIAN/ BENTUK EVALUASI Kriteria:
Ketepatan dan penguasaaan
Bentuk non-test:
Keaktifan dan Ketertarikan
POIN (%) 15
* TM: Tatap muka, BT: Belajar Terstruktur, BM: Belajar Mandiri
* *TM: 2x(2x50”)+ dibaca: kuliah tatap muka 2 kali (minggu) x 2 sks x 50 menit = 200 menit
(3,33 jam (minggu) x 2 sks x 60 menit = 120 menit (4 jam);
* *BT+BM:(1+1)x(2x60”)+ dibaca: belajar terstruktur 1 kali (minggu) x dan belajar mandiri 1 kali
A. Kegiatan Belajar 1
LANGKAH-LANGKAH KONSELING TEKNIK TOKEN EKONOMI
1. Defenisi Teknik Token Ekonomi
Token economy merupakan aplikasi dari teori operan kondisioning. Token ekonomi
adalah salah satu metode dalam meningkatkan perilaku positif siswa. Token economi
adalah sebuah program dimana sekelompok individu akan memperoleh token ketika
mereka melakukan perilaku yang ditargetkan (perilaku yang diharapkan), dan dapat