Page 22 - MAJALAH 152
P. 22
LAPORAN UTAMA
Mensejahterakan Rakyat Lewat ruang kerjanya beberapa pekan lalu.
Selain itu, lanjut Nurhayati, ada
beberapa isu internasional yang menjadi
Diplomasi Parlemen perhatian BKSAP, antara lain mengenai
pembangunan berkelanjutan, perubahan
iklim perdagangan internasional,
keamanan maritim, keamanan kawasan,
Diplomasi parlemen merupakan hal penting yang dilakukan penegakan HAM, perdamaian di Timur
oleh negara manapun dalam mewujudkan kesejahteraan Tengah, serta isu kesetaraan gender dan
rakyat. Tugas diplomasi itu juga terus dilaksanakan oleh pemberdayaan perempuan.
Badan Kerja Sama Antar-Parlemen (BKSAP) yang merupakan Sementara dalam mendukung
penguatan kerja sama bilateral, selama
ujung tombak dalam menjalankan diplomasi.
tahun sidang 2016-2017 BKSAP
telah mengadakan pertemuan bilateral
KSAP memang bagian tidak menjelaskan beberapa bulan yang lalu, dengan beberapa negara sahabat, antara
terpisahkan dari pelaksanaan DPR telah menggelar sidang ASEAN lain menerima kunjungan Parlemen
Btugas konstitusi DPR. Tugas Inter-Parlementary Assembly (AIPA) Republik Korea, Ketua Parlemen Arab
BKSAP tertera pada Pasal 75 Peraturan Caucus ke-9. Pelaksanaan sidang AIPA Saudi, Ketua Parlemen Thailand, dan
DPR RI No. 1 Tahun 2014 tentang itu merupakan salah satu upaya untuk Ketua Parlemen Bahrain.
Tata Tertib DPR, salah satunya yaitu memperkuat kerja sama parlemen se- “Di berbagai kesempatan baik dalam
untuk mengembangkan, membina, dan Asia Tenggara dalam menangani potensi sidang-sidang fora antarparlemen dan
meningkatkan hubungan persahabatan konflik kawasan. non-parlemen serta melalui aktivitas
dan kerja sama antara DPR dan “Bulan Juli kemarin, DPR menjadi diplomasi parlemen secara bilateral, baik
parlemen dari negara lain, baik bilateral tuan rumah untuk caucus meeting dalam pertemuan internasional maupun
maupun multilateral. AIPA. Acara ini dihadiri oleh 35 anggota perorangan, kita secara aktif dan kosisten
Di usia DPR yang ke-72 tahun parlemen dari sepuluh negara anggota terus memperjuangan kepentingan
ini, sudah banyak resolusi yang telah ASEAN. Tema yang diangkat mengenai nasional serta menaruh perhatian pada
dan masih dilakukan BKSAP demi Maritime Corparation dan Peace and isu-isu internasional,” tandasnya.
kesejahteraan masyarakat Indonesia Civility di ASEAN. Dari persidangan itu, Terlebih, lanjut Nurhayati, delegasi
dan menjaga perdamaian dunia. kita menghasilkan 9 rekomendasi,” jelas Indonesia memiliki posisi penting
Ketua BKSAP Nurhayati Ali Assegaf, Nurhayati saat ditemui Parlementaria di di setiap forum internasional, yang
membuat peran BKSAP begitu strategis.
Saat ini, Nurhayati tengah diamanahkan
menjadi Presiden Internasional
Humanitarian Law (IHL). IHL
merupakan komite untuk memajukkan
hukum humaniter dan akses bagi orang-
orang di pengusngsian akibat bencana
alam dan konflik.
Menurut dia, semua negara termasuk
Indonesia harus memiliki komitmen
untuk memberikan kepedulian bagi
pengungsi, khusunya yang berada di
kawasan Irak, Suriah, serta daerah lain.
“Pengungsi tidak hanya disebabkan oleh
foto : Jayadi/iw peperangan, namun juga becana alam.
Maka dari itu saya mendorong kepedulian
Ketua BKSAP DPR RI, Nurhayati Ali Assegaf masyarakat terhadap nasib pengungsi,
22 | PARLEMENTARIA n Edisi : 152 TH. XLVII 2017

