Page 69 - Panduan Penguatan Projek Profil Pancasila
P. 69

ojek P
                                                                                      enguatan Pr
                                                                        Memahami Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasilaancasila
                                                                        Mendesain Pr
                                                                                                   elajar P
                                                                                               ofil P





                         Tema: Kearifan lokal


                        SD/SDLB/MI        Fase A    Membuat sistem pembuangan dan pemilahan sampah
                        dan sederajat               sederhana di rumah dan di satuan pendidikan, misal piket,
                                                    waktu rutin khusus untuk kebersihan.

                                                     Fokus: Pengembangan Akhlak terhadap alam - Mulai membangun
                                                     tanggung jawab bersama terhadap kebersihan lingkungan sekitar.


                                          Fase B    Infografik hasil survei kebiasaan membuang dan memilah
                                                    sampah di rumah dan di satuan pendidikan beserta dampaknya,
                                                    dilengkapi usulan solusi.

                                                     Fokus: Pengembangan Akhlak terhadap alam - Mengumpulkan dan
                                                     mengolah data amatan dari lingkungan sekitar.

                                          Fase C    Kampanye sederhana untuk memecahkan isu lingkungan, misal
                                                    cara pencegahan kebakaran hutan atau banjir.

                                                     Fokus: Akhlak terhadap alam - Memperoleh dan memproses informasi
                                                     dan gagasan.


                        SMP/SMPLB.        Fase D    Mural Akulturasi yang bercerita tentang proses akulturasi dan
                        MTS dan                     dampaknya di masyarakat saat ini.
                        sederajat
                                                     Fokus: Akhlak kepada manusia - Mengutamakan persamaan sebagai
                                                     alat pemersatu dalam keadaan konflik atau perdebatan. Mengenal
                                                     sejarah perkembangan budaya yang berdampak pada cara hidup dan
                                                     sudut pandang masyarakat dan menyajikan interpretasinya melalui
                                                     penggambaran visual

                        SMA/SMALB/       Fase E/F   Gelaran seni yang memadukan elemen teknologi dan tradisi.
                        SMK/MA dan
                        sederajat                    Fokus: Akhlak kepada manusia - Menghargai perbedaan identitas
                                                     (ras, agama, dll) dan menampilkan apresiasinya atas perbedaan dalam
                                                     bentuk aktivitas. Menggali berbagai warisan budaya terkait seni dan
                                                     menemukan cara mengenalkannya secara luas dengan memanfaatkan
                                                     teknologi.




















                                                                                                           58
                      Panduan Pengembangan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila                       58
   64   65   66   67   68   69   70   71   72   73   74