Page 22 - E-MODUL MATERI PLAIN CAKE
P. 22
PEMBELAJARAN|e-modul plain cake
13
Ontbijtkoek merupakan kue tradisional peninggalan sejarah
kuliner dari Belanda. Ontbijtkoek sering juga dikenal dengan kue
rempah karena menggunakan rempah-rempah seperti cengkih, pala,
kayu manis, dan jahe yang membuat kue ini sangat harum.
4) Brownies Kukus
Gambar 2. 11 Brownies kukus
Sumber: https://www.fimela.com/
Brownies merupakan salah satu kue yang digemari di Indonesia.
Brownies dapat dimatangkan dengan cara dikukus atau dipanggang.
Brownies kukus merupakan jenis sponge type cake dengan
kandungan cokelat yang tingi.
5) Tres Leches
Gambar 2. 12 Tres Leches
Sumber: https://www.bbcgoodfood.com/
Tres leches merupakan salah satu kue khas Meksiko Penamaan
tres leches diambil dari bahasa Spanyol 'tres' yang artinya tiga. Angka
tersebut menunjukan jumlah dari susu yang terlibat dalam