Page 26 - E-MODUL MATERI PLAIN CAKE
P. 26
PEMBELAJARAN|e-modul plain cake
17
yang sedikit seperti untuk produksi dalam rumah tangga.
Stand mixer adalah mixer yang
mempunyai penyangga pada
whisker dan mangkuk pencampur
sehingga tidak perlu dipegang
dengan tangan. Pengadukan adonan
Gambar 2. 18 Stand Mixer pada standing mixer ini
Sumber:
https://www.amazon.com/ dikombinasikan dengan cara
pengadukan pada planetary mixer
yang berarti mixer tidak hanya mencampur bahan di tengah
mangkuk, tetapi bergerak di sekitar mangkuk saat pencampuran
adonan, sehingga adonan tercampurmmenyeluruh.
Planetary mixer biasa juga
disebut dengan vertical mixer.
Mixer ini sering digunakan
dalam industri untuk
memproduksi cake dalam
jumlah besar. Menurut(Gisslen,
2016) nama Planetary diberikan
Gambar 2. 19 Planetary Mixer
Sumber : karena pengadukan mixer ini
https://sinarhimalaya.com/
seperti planet yang berotasi
mengelilingi matahari. Kapasitas planetary mixer mulai dari
4.75 sampai 19 liter sehingga sangat cocok digunakan membuat
adonan cake dalam jumlah banyak.