Page 147 - 1.Modul Kewirausahaan SMK A
P. 147
Lembar Kerja 2.1.
No Model Kegiatan Pembelajaran
1. Piaget
2. Williams
3. Guilford
4. Bloom
2 Aktivitas Belajar
Bentuklah kelompok yang terdiri dari 5-6 orang.
Bacalah materi Pengembangan Potensi Psikomotorik.
Tentukan satu topik atau tema dari 1 kompetensi dasar pada mata pelajaran
yang anda ampu.
Berdasarkan kompetensi dasar yang anda pilih, buatlah 1 kegiatan outbond
yang dapat meningkatkan potensi psikomotorik peserta didik anda.
Setelah itu, setiap kelompok menyampaikan hasil kerjanya kepada seluruh
kelas.
Lembar Kerja 2.2.
Kompetensi Dasar
(dari mapel masing-masing) Kegiatan Outbond
138 Modul Mata Pelajaran Kewirausahaan - Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)