Page 67 - Al Qaul As Sadiid Buku Khutbah M Dimyati
P. 67

mengajarkan kepada kita untuk menyegerakan diri kita, menuju apa yang
          terbaik  bagi  kehidupan  akhirat  kita.  Allah  tawarkan  kepada  kita  barang
          yang sungguh mahal, Allah tawarkan kepada kita surga, yang lebih mahal,
          lebih  dari  semua  yang  ada  di  dunia  ini.  Kalau  kita  mendapatkan  jatah
          sedikit  dari  dunia,  pasti  kita  akan  berebut,  agar  jangan  sampai  kita
          ketinggalan, pasti kita akan datang lebih duluan, lebih dulu dari pada yang
          lainnya,  tapi  kalau  kita  mendapatkan  tawaran  dari  Allah  surga,  maka
          seyogyanya dan lebih utama lagi kita menyegerakan diri kita untuk segera
          mendapatkan  apa  yang  dijanjikan  oleh  Allah  subhanahu  wa  ta’ala  yaitu
          surga.
                                      ٌ ِ ِ
                                                ْ
                                         ةَماَؿ الله َةؼو ِ س نإ  َ   لاَأ   َّ
                                               َ
                                       َ
                                                    ّ
                     “Barang yang ditawarkan Allah sungguh adalah mahal”
                                                ْ
                                                      َ
                                      ْ    َ   ةَّي    جمإ الله َةؼو ِ س  َّ نإ لاَأ
                                         ْ ِ
                                               َ
                                                    ّ
                         “Barang yang ditawarkan Allah adalah surga”
          Allah sebutkan di dalam Al-Qur’an :
                                                     ٍ
                      ِ ْ ِ
                                                          ْ ُ
                                                               ِ ٍ ِ
                              ِ
                                                َ
                                                       حو كُِجر نم ةرفْـ
             133  ءاسًمإ   ﴾   ْ يْلَّخمون  ْ تَّدػُأ  ُ ضرَلأإو  ُتإو   مسمإ اِ ُضرَغ ةٌََّ َ ّ َ ْ َ َم لَإ إوُغِراسو ﴿
                                                   ْ
                                   ْ َ
                        ُ
                                                                             َ َ
                                                                      ه
                                           ه َّ َ
                                                                        ّ
              “Dan bergegaslah untuk mendapatkan ampunan dari Tuhan kalian, dan
          bergegaslah untuk mendapatkan surga, yang lebih luas dari pada langit dan bumi”
                                           ِ ْ ِ
                                                   ِ
                                       ﴾        ْ يْلَّخمون  ْ تَّدػُأ ﴿
                                             ُ
                      “Semuanya itu Allah siapkan, Allah peruntukkan bagi
                                 orang-orang yang bertaqwa”.

          Ma’asyirol Muslimin, jama’ah shalat Jum’ah yang dimulyakan dan berkati
          oleh Allah subhanahu wa ta’ala.

          Hidup  di  dunia  hanya  satu  kali,  hidup  dan  kesempatan  di  dunia  ini  tidak
          akan  pernah  terulang  lagi,  karenanya  Rasulullah  shallallahu  alayhi  wa
          sallam mengingatkan kita dalam sebuah haditsnya :
                                                  َ
                                        ِ
                                 َ ِ
                       ، ْكِرْلَف َلدَك  َ كايؾو َ    ، ْ ممرَُ َلدَك  َ متاح َ  ص  ٍ سَْ خَ َلدَك اسَْ خَ نَِخ   ْؾإ ِ  ِ
                                                                    ْ
                                                 َ
                                                             ْ ً
                                             ْ
                             ْ
                                         َ
                                                                      ِ
                       ِ
                                 َ
                                  حو ، ْ ِ لَْـ ُ ص َلدَك  َ مَؿإرَفو
                       ْ مثوَم َلدَك  َ مَثاَِ َ  ْ  َ َ    ، ْ مِمَلس َلدَك  َ مَخَّصَو َ
                            ْ
                        ْ
                                                            َ ْ
          Rasulullah  shallallahu  alayhi  wa  sallam  dalam  sabdanya  mengingatkan
          kepada kita, manfaatkan lima perkara sebelum datang lima perkara.
          (1)  Manfaatkan masa mudamu sebelum datang masa tuamu, karena masa
             muda adalah kesempatan yang luar biasa, yang bisa kita lakukan yang
                                                                                 67
   62   63   64   65   66   67   68   69   70   71   72