Page 152 - matematika_BG_KLS_I_Rev
P. 152
Subbab B: Waktu
Tujuan Pembelajaran
Setelah mempelajari materi pada Subbab B, peserta didik diharapkan mampu:
●. membaca waktu (tepat) menggunakan jam digital dan jam analog;
●. membandingkan durasi waktu (lama dan sebentar) dari suatu kegiatan.
Kebutuhan Sarana, Prasarana, dan Media Pembelajaran
●. Buku Siswa
●. Jam digital
●. Jam analog
Langkah-Langkah Pembelajaran
Eksplorasi Konsep
1 Eksplorasi Awal 2 Ayo Mencoba 3 Lebih Lama dan
Lebih Sebentar
12
11 1
10 2 4 Ayo Berlatih
9 3
B. Waktu 8 4
7 6 5
12
11 1
10
2
Gambar 6.13 Langkah-Langkah Pembelajaran Subbab B
3
9
8 4
7 6 5
1. Eksplorasi Awal
●. Peserta didik mengamati gambar Halim yang sedang bangun tidur.
●. Bapak/Ibu Guru bertanya, “Pukul berapa Halim bangun tidur?”
●. Peserta didik dapat menjawab sesuai dengan pengetahuan yang di miliki
nya.
Pukul berapa Halim bangun tidur?
Pukul berapa Halim bangun tidur?
Bagaimana kalian mengetahuinya
●. Bapak/Ibu Guru dapat membawa jam dinding untuk menjelaskan bagian
Bagaimana kalian mengetahuinya?
Pukul berapa Halim bangun tidur?
bagian jam dan cara membacanya.
Bagaimana kalian mengetahuinya
Jam dapat membantu kita untuk mengetahui waktu sehari-hari.
Jarum panjang Jam
12
11 1
10 2
9 3
8 4
7 6 5
Jarum pendek Menit
Jam Analog Jam Digital
Jam di atas menunjukkan pukul 5 tepat.
Gambar 6.14 Pengenalan Bagian-Bagian Jam
Jarum pendek menunjukkan jam.
Jarum panjang menunjukkan menit.
Jarum pendek di angka 5 dan jarum panjang di angka 12
136 Buku Panduan Guru Matematika untuk SD/MI Kelas II
menunjukkan pukul 5 tepat.
178 Matematika untuk SD/MI Kelas II