Page 25 - Matematika Kelas VII
P. 25

c)  Sifat pengelompokan (asosiatif), secara umum berlaku:


                            (a + b) + c = a + (b + c), dengan a, b dan c bilangan bulat.

                          Contoh:
                          (1)  (2 + 3) + 5 = 2 + (3 + 5) = 10

                          (2)  (–1 + 4) + 3 = –1 + (4 + 3) = 6
                          Coba kalian sebutkan contoh lainnya!

                      d)  Sifat bilangan nol (unsur identitas penjumlahan), secara umum
                          berlaku:

                            a + 0 = 0 + a = a, dengan a bilangan bulat.

                          Contoh:

                          (1)  3 + 0 = 3                                                      Tugas 1.1
                          (2)  0 + (–4) = –4
                          Coba kalian sebutkan contoh lainnya!                             Kerjakan tugas berikut secara
                                                                                           perorangan!
                      e)  Sifat  invers  penjumlahan (lawan suatu  bilangan),  secara  umum   Tentukan nilai –7 + 7 menggu-
                          berlaku:                                                         nakan garis bilangan! Banding-
                                                                                           kan  hasil  kerja  kalian  dengan
                            a + (–a) = 0 atau –a + a = 0, dengan a bilangan bulat.         teman di samping!



                           Latihan 1.3


                    Kerjakan soal-soal berikut secara perorangan!
                    1.  Hitunglah  operasi  penjumlahan  bilangan  bulat   4.  Pada suatu kompetisi sepak bola, setiap tim men-
                        berikut!                                         dapat  kesempatan  10  kali  bermain.  Setiap  keme-
                        a.   7 + (–3)         c.   (–2) + (–5)           nangan tim akan diberi 3 poin, hasil seri akan diberi-
                        b.  (–4) + 9         d.  (–3) + 3                kan 1 poin, dan kalah akan diberikan poin –1. Tim
                                                                         sepak bola yang dipimpin oleh Gilang mendapatkan
                    2.  Isilah  tanda     dengan  bilangan  bulat,  sehingga   kemenangan 5 kali dan 2 kali seri. Berapa skor total
                        menjadi kalimat matematika yang benar!           yang di dapatkan oleh tim sepak bola Gilang?
                        a.   5 +    = –2         c.   –9 +    = –5   5.  Sebuah  perkantoran  memiliki  15  lantai  dengan  3
                        b.      + (–4) = –3     d.  –2 +    = 8          lantai  adalah  basemen  dan  sisanya  adalah  lantai
                    3.  Hitunglah  operasi  penjumlahan  bilangan  bulat   untuk  aktivitas  perkantoran.  Seorang  karyawan
                        berikut!                                         bernama Liza masuk ke sebuah lift di lantai 3. Lift
                        a.   16 + (–3) + 5       c.   (–3) + 10 + (–12)  itu  turun  5  lantai,  kemudian  naik  7  lantai.  Pada
                        b.  (–10) + (–2) + 25   d.  (–7) + (–12) + (–9) + 30  lantai berapa Liza sekarang berada?












                                                                                                   Bab I Bilangan  11
   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30