Page 49 - Matematika Kelas VII
P. 49
d. Periksa
Luas tripleks sebelum dipotong dua bagian adalah
1 1 15 16 15 16 240
p l
L 7 3 24 m 2
2 2 2 5 25 10
Kemudian, tripleks dibagi menjadi dua bagian maka 24 : 2 = 12 (terbukti)
Jadi, luas tiap bagian tripleks adalah 12 m .
2
2) Pembagian Bilangan Pecahan
Untuk memahami pembagian bilangan pecahan, perhatikan Gambar
1.22. Pada Gambar 1.22, terdapat 2 persegi panjang yang berukuran Smart Learning
sama, kemudian bagi tiap persegi panjang tersebut menjadi dua bagian Untuk menambah pemahaman
yang sama. kalian tentang pembagian pe-
cahan, pindailah QR Code beri-
1 satuan 1 satuan kut!
1 1 1 1
2 2 2 2
Gambar 1.22 Ilustrasi pembagian bilangan pecahan
1
Ternyata, terdapat banyak bagian ada 4 buah maka dapat ditulis:
1 2
2 : = 4
2
Jadi, berdasarkan uraian di atas, apakah kesimpulan kalian sebagai
berikut?
1 a 1
a : = a × = a × b atau a : b = a ×
b b b
dengan a dan b ∈ bilangan asli, b ≠ 0
Perhatikan pula contoh soal berikut!
Contoh Soal
1. Hitunglah!
1 5 1 3
a. : b. 5 : 4
4 6 3 8
Bab I Bilangan 35