Page 29 - Modul Dina (Dokumen (A4))
P. 29

Peralatan Non Elektronik





         Peralatan  Non  Elektronik  merupakan  peralatan  yang


         bukan  mekanik  serta  tidak  menggunakan  listrik.  Contoh

         work  table,  sink  table,  handsink,  shelving,  cabinet,  rack


         trolley, dan lainnya.




         a. Work Table

         Meja  kerja  (working  table)  Merupakan  meja

         yang  digunakan  untuk  mengolah  bahan


         makanan,  serta  berfungsi  untuk  meletakan
         berbagai macam barang dan bahan pangan.                                           (Gambar 29. Work Table)


                                                                                       sumber: www.amesbostonhotel.com






          b. Sink

          Merupakan bak yang digunakan untuk tempat

          mencuci  berbagai  bahan  makanan,  serta

          peralatan setelah digunakan.







                                                                                              (Gambar 30. Sink)
                                                                                         sumber: www.desertcart.co.zw


















                                                         19
                     A

                              K
                           R
                       S
                         A
                                      N
                                        E
                                          R
                                 U
                                   L
                                     I
                  D
           A
    D
       A
         S
    DASAR - DASAR KULINER

                -
             R

    F
    FASE E
      A

             E
         S
          E
   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34