Page 36 - UAS Bahan Ajar (Dini Widianti dan Tresnawati)
P. 36

J.  Latihan Soal Segiempat

                    Agar kalian lebih memahami materi segiempat, ayo kerjakan quiz berikut.



                                                  QUIZ SEGIEMPAT


               1.  Sebuah kebun berbentuk persegi panjang dengan panjang 36 m dan lebar 24 m. Di sekeliling
                   ditanami  pohon  dengan  jarak  antara  masing-masing  pohon  6  m,  maka  banyak  pohon  di

                   sekeliling kebun tersebut adalah ….
                   A.  10 buah

                   B.  15 buah

                   C.  20 buah
                   D.  25 buah

               2.                                        Lantai  dasar  suatu  kolam  renang  berbentuk  persegi
                                                         panjang berukuran 40 m x 20 m. Jika lantai tersebut

                                                         akan dipasang keramik berukuran 8 cm x 5 cm, maka

                                                         jumlah keramik yang dibutuhkan adalah ….
                                                         A.  200.000 buah

                                                         B.  220.000 buah
                      Sumber http://butterflypool.com/jasa-  C.  250.000 buah
                     kolam-renang-bandung-terpercaya-dan-
                            terpopuler-masa-kini/        D.  275.000 buah


               3.  Gambar di bawah merupakan sebuah persegi. Keliling persegi tersebut adalah ….

                                                         A.  30 cm
                                  (2x + 7) cm            B.  31 cm

                                                         C.  120 cm
                       (3x – 5) cm                       D.  124 cm

               4.  Sebuah persegi KLMN dibentuk pada sebuah bidang koordinat dengan titik sudut K(- 1, -1),

                   L(3, - 1), dan M(3, - 5). Luas KLMN adalah ….
                   A.  16 satuan luas

                   B.  18 satuan luas
                   C.  20 satuan luas

                   D.  22 satuan luas



                  Segiempat dan Segitiga                                                                       Dini dan Tresnawati
                                                             36
   31   32   33   34   35   36   37   38   39   40   41