Page 37 - FLIPBOOK COBA
P. 37

Aspek           Teknologi Pendidikan           Teknologi
                                                                              Pembelajaran

                          Area Kajian            Mengajarkan teknologi  Mengajar dengan

                                                 sebagai area konten      menggunakan
                                                 untuk memfasilitasi      teknologi (sebagai alat)

                                                 belajar dan              untuk memfasilitasi
                                                 memperbaiki kinerja      belajar dan

                                                                          memperbaiki kinerja

                          Kata Kunci             Integrasi dan            Lingkungan belajar,
                                                 Pendidikan               proses, dan sistem

                                                                          belajar
                          Fokus                  Membentuk kurikulum  Lebih banyak

                                                 dan menyelesaikan        diarahkan pada

                                                 masalah kinerja          pengembangan dan
                                                                          penciptaan sistem

                                                                          belajar yang
                                                                          melibatkan beberapa

                                                                          jenis teknologi

                          Tujuan                 Literasi teknologi       Meningkatkan proses
                                                 untuk semua orang        pembelajaran

                          Lingkup Kajian         Berhubungan dengan       Berhubungan dengan
                                                 spektrum teknologi       spektrum teknologi

                                                 yang luas (mendesain     yang lebih spesifik

                                                 dan melakukan            tentang teknologi
                                                 inovasi)                 informasi dan

                                                                          komunikasi

                             Pendapat Yaumi yang mengatakan bahwa persamaan antara teknologi

                      pendidikan dengan teknologi pembelajaran terletak pada objek kajiannya juga

                      didukung  oleh  pendapat  Suryadi,  yaitu  teknologi  pendidikan  dan  teknologi
                      pembelajaran merupakan sarana untuk mempermudah penyampaian pesan atau
   32   33   34   35   36   37   38   39   40   41   42