Page 67 - FTHP_BUKU AJAR
P. 67
BAB IV
Teknologi Penanganan Segar (Fresh
Handling) Pada Buah dan Sayur
Tujuan Pembelajaran
1. Mahasiswa memahami teknologi penanganan segar buah dan sayur
untuk memperoleh produk hortikultura yang berkualitas tinggi.
2. Mahasiswa mampu membedakan teknologi penanganan buah
dan sayur menurut berbagai klasifikasi yang ada.
3. Mahasiswa memahami mengenai berbagi faktor yang berpengaruh
terhadap kualitas dan daya simpan buah dan sayur.
4. Mahasiswa memahami berbagai akibat dari kesalahan penanganan
pascapanen buah dan sayur
5. Mahasiswa mampu mengaplikasikan berbagai teknologi
penanganan pascapanen segar pada berbagai produk buah dan
sayur
6. Mahasiswa mampu menganalisa permasalahan pascapanen
hortikultura.
Fisiologi dan Teknologi Pasca Panen Produk Pertanian 47

