Page 12 - C:\Users\Asus\Documents\Flip PDF Professional\lian fix pdf\
P. 12
b. Gradien Garis melalui titik (x1 , y1) dan ( x2 , y2)
Coba kalian perhatikan video dibawah ini!
Jika kita asumsikan jalan tersebut adalah suatu garis lurus, maka tanjakkan tersebut
memiliki kemiringan dengan nilai tertentu. Untuk mengetahui nilai dari kemiringan jalan
tersebut maka kita menggunakan rumus gradien garis melewati dua titik.
Gradien garis yang melalui (x1 , y1) dan ( x2 , y2) pada prinsipnya sama dengan menentukan
gradien pada umumnya, yaitu .
Coba kalian amati Gambar 2.4.
Gradien garis AB
= .
Sehingga
−
=
−
Secara umum dapat dikatakan bahwa jika
A(x1 , y1) dan B ( x2 , y2), maka gradien garis AB
dapat ditulis :
−
=
− Gambar 2.4 Koordinat A(x1 , y1) dan B ( x2 , y2)
Untuk membuktikan pernyataan di atas, pelajarilah contoh soal berikut.
7