Page 29 - STRUKTUR ALJABAR_Neat
P. 29

RANGKUMAN :
                  Secara simbolik himpunan kosong dinyatakan dengan {   } atau ∅.

                  Jika terdapat himpunan A dan B, A adalah himpunan bagian (subset) dari B, apabila

                    setiap elemen A terdapat juga di B. Ditulis      ⊆                 ⊇   
                                                  ⊆    = {  |   ∈   ,             ∈   }

                  Kesamaan himpunan A dan B dinotasikan dengan A = B atau dengan kata lain A = B jika

                        ⊆              ⊇    .
                  Himpunan kuasa Dinotasikan dengan P{A}.

                  Jika S memiliki n buah elemen yang berbeda, maka S adalah himpunan berhingga dan n

                    adalah kardinalitas dari S. Kardinalitas dari S dinotasikan dengan |S|.
                  Gabungan himpunan secara simbolik ditulis   ⋃   = {  |   ∈                ∈   }


                  Irisan himpunan secara simbolik ditulis Secara simbolik ditulis    ∩    = {  |   ∈
                                 ∈   }

                  Himpunan saling lepas secara simbolik ditulis    ∩    = ∅
                  Komplemen relatif Secara simbolik    −    = {  |   ∈              ∉   }

                                                           
                  Komplemen mutlak secara simbolik    =    −    = {   ∈   |   ∉   }
                  Beda simetris dinotasikan   ⨁   =  (   −   ) ∪ (   −   )

                  Notasi perkalian himpunan ditulis          = {(  ,   )|   ∈              ∈   }
                  Misalkan A dan B merupakan dua buah himpunan, maka hasil kali silang dari A dan B.

                    Dinotasikan dengan:          = {(  ,   )|   ∈              ∈   }.

                  Misalkan  f  sebuah  relasi  dari  himpunan  A  ke  himpunan  B,  maka  daerah  asal  dari  f,
                    dinotasikan       dengan        D(f)       didefinisikan      sebagai        himpunan.

                    {  |   ∈                               ∈     ∋ (  ,   ) ∈   }Jangkauan atau bayangan dari f, dinotasikan
                    dengan I(f) didefinisikan : {  |   ∈    ∃    ∈    ∋ (  ,   ) ∈   }.

                   Suatu relasi R pada himpunan A, maka :

                        1.  (  ,   ) ∈   , ∀     ∈    (Sifat Refleksif)
                        2.  (  ,   ) ∈            (  ,   ) ∈   , ∀   ,    ∈     (Sifat Simetrik)

                        3.  (  ,   ) ∈           (  ,   ) ∈             (  ,   ) ∈   , ∀   ,   ,    ∈    (Sifat Transitif)

                        4.  (  ,   ) ∈           (  ,   ) ∈                =   , ∀   ,    ∈    (Sifat Anti Transitif)
                  Suatu relasi f pada himpunan A dikatakan ekuivalen jika memenuhi sifat-sifat refleksif,

                    simetrik, dan transitif.

                  :    ∶    →    (dibaca fungsi f memetakan A ke B). Secara matematis definisi di atas dapat
                    dituliskan sebagai berikut: ∀     ∈    ∃     ∈     ∋      =   (  )




             E-Modul Struktur Aljabar                                                               Page 23
   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34