Page 22 - E-BOOK FLAVONOID BERORIENTASI LITERASI KIMIA- BY NOVITASARI (1192080050)
P. 22

Gambar 36. Ekstrak daun alpukat sebagai salah satu sumber
                                         quersentin di alam. sumber: http://surl.li/ccxur










                                 Gambar 37. Struktur quersentin (C 15H 10O 7), senyawa flavonoid sulfat  yang
                                              terkandung dalam ekstrak daun alpukat.
                                                  sumber: http://surl.li/ccxuw



               4. Biflavonoid
                      Senyawa ini mula-mula ditemukan oleh Furukawa dari ekstrak daun G. biloba berupa
               senyawa  berwarna  kuning  yang  dinamai  ginkgetin  (I-4’,  I-7-dimetoksi,  II-4’,  I-5,  II-5,  II-
               7tetrahidroksi [I-3’, II-8] biflavon). Biflavonoid (atau biflavonil, flavandiol) merupakan dimer
               flavonoid  yang  dibentuk  dari  dua  unit  flavon  atau  dimer  campuran  antara  flavon  dengan
               flavanon  dan  atau  auron.  Struktur  dasar  biflavonoid  adalah  2,3-dihidroapigeninil-(I-  3′,II-
               3′)apigenin. Senyawa ini memiliki ikatan interflavanil C-C antara karbon C-3′ pada masing -
               masing flavon. Beberapa biflavonoid dengan ikatan interflavanil C- O-C juga ada.











                                       Gambar 38. Tanaman calophyllaceace sebagai salah satu
                                               sumber utama senyawa amntoflavon
                                                  sumber: http://surl.li/ccxvl




                                                                                                Halaman         17
   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27