Page 9 - OASE03
P. 9

FOKUS UTAMA


          DARI COVID-19 KITA BELAJAR CTPS,

          Mengurangi Emisi dan Rehatnya Bumi dari Kepenatan

          *Oleh : Agung Harri Munandar, SKM
















                                                              ketakutan dari terinfeksi virus COVID-19. Sejarah mencatat
                                                              terjadinya minus harga minyak bumi dunia, karena mobilisasi
                                                              dan industri berkurang bahkan berhenti beraktifitas sehingga
                                                              BBM tidak terpakai yang mengakibatkan stock melimpah
                                                              sedangkan produksi terus menerus tidak bisa dihentikan
               i awal tahun 2020 kita tidak pernah menyangka akan   dan stock yang melimpah tidak mungkin dibuang tetapi
               dihadapkan pada satu masalah global yang merubah   harus disimpan. Kalaupun disimpan, gudang penyimpanan
        Dtatanan sosial dan budaya. Di awal-awal tahun 2020   tidak memenuhi oleh karena itu produsen minyak harus rela
         layar televisi dan media daring heboh dengan pemberitaan   membayar untuk biaya angkut dan penyimpanan cadangan
         virus dari kota Wuhan. Tanpa kita sadari persebaran dari   minyak bumi oleh pihak ketiga.
         virus tersebut begitu cepat dan akhirnya sampailah ke negeri   Memang Virus Corona ini selain sangat membahayakan
         tercinta kita. Pada tanggal 2 Maret 2020 Pemerintah Republik   kesehatan bagi 7 milyar lebih penduduk dunia juga begitu
         Indonesia mengkonfirmasi dua kasus pertama COVID-19. Lalu   sangat destruktif dalam merusak tatanan ekonomi, sosial
         pada tanggal 2 April 2020, Gubernur DKI Jakarta menyatakan   bahkan budaya. Akan tetapi dari kacamata lain kita dapat
         keadaan darurat di Jakarta untuk 14 hari yang mendesak   menyibak sisi positifnya sebagai berikut :
         bisnis untuk menunda operasi, dan mendesak semua
         pemangku kepentingan untuk mengambil tindakan drastis   1.  CTPS
         untuk mencegah penyebaran penyakit selama keadaan       Pernah dengarkah kata CTPS? Cuci Tangan Pakai Sabun?
         darurat. Pada tanggal 7 April 2020 aplikasi untuk Pembatasan   Beberapa tahun terakhir CTPS menjadi salah satu
         Sosial Berskala Besar (PSBB) di propinsi Jakarta disetujui dan   pilar dari STBM (Sanitasi Total Berbasis Masyarakat)
         akan dimulai dari 10 hingga 24 April 2020, selanjutnya diikuti   yang menjadi salah satu program dari Kementerian
         oleh kota-kota lain di Indonesia. Dan pada tanggal 13 April   Kesehatan. Dan dengan terjadinya wabah Virus Corona
         2020 Presiden Joko Widodo menyatakan COVID-19 sebagai   ini masyarakat dengan sendirinya menjadi mempunyai
         bencana Nasional.
                                                                 mindset tentang pentingnya CTPS, karena ketika tidak
         Pada saat itulah kita menjadi akrab dengan WFH (Work    cuci tangan pakai sabun akan dihadapkan pada risiko
         From Home), kita pertama kalinya merasakan bagaimana    tertular oleh penyakit Corona yang berpotensi terburuk
         kita bekerja dari rumah, anak-anak sekolah dari rumah   akan menghilangkan nyawa. Sebelum terjadi pandemi
         dan berbagai aktifitas lainnya dilakukan dari dalam rumah.   Virus Corona sangat susah sekali untuk menyadarkan
         Aktifitas dunia seperti langsung terhenti seketika, semua   masyarakat akan pentingnya CTPS, masyarakat lebih suka
         moda transpsortasi untuk memobilisasi pergerakan        mencuci tangan hanya stelah makan karena lengket dan
         penduduk dunia semuanya terhenti baik itu moda udara,   kotor tetapi sering mengabaikan cuci tangan sebelum
         air dan darat. Semua penduduk dunia terkunci di rumah   makan karena merasa repot atau tidak penting. Tetapi
         masing-masing bersama keluarga dan semuanya dihadapkan   dengan adanya pandemi ini, CTPS menjadi kebutuhan
                                                                                                            OASE
                                                                                       Edisi 03/Januari - Juni/2020  9
   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14