Page 83 - PENJASKES WH 02
P. 83
a) Lakukan start dan lari sprint 10-30 m dengan aba-aba dan tanpa aba-aba
.
b) Gunakan lintasan yang berbeda-beda, lurus, tikungan, dengan dan tanpa
lawan lari.
c) Atur variasi, lama waktu antara “siaaap” dan tembakan pistol.
d) Susunlah rencana perbaikan dari aktivitas yang baru saja dilakukan baik
sendiri, bersama teman atau guru untuk perbaikan aktivitas gerakan
yang akan datang sesuai ketentuan gerakan yang ada.
e) Tujuan : untuk merangkaikan phase-phase sebagai suatu urutan gerak
keseluruhan (penuh).
7) Aktivitas pembelajaran ketujuh : Latihan – Latihan Dasar.
Gambar 3.29 Latihan dasar lari
Gunakan latihan-latihan dasar untuk menyelesaikan latihan-pemanasan:
a) Tumit tendangan pantat
b) Berjingkat-jingkat.
c) Lutut angkat tinggi-tinggi.
d) Lutut angkat tinggi kaki diluruskan.
e) Susunlah rencana perbaikan dari aktivitas yang baru saja dilakukan baik
sendiri, bersama teman atau guru untuk perbaikan aktivitas gerakan
yang akan datang sesuai ketentuan gerakan yang ada.
f) Tujuan : Mengembangkan ketangkasan dasar lari.
8) Aktivitas pembelajaran kedelapan : Latihan/Drill-Drill Dasar.
Gambar 3.30 Latihan dasar drill
Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan 73