Page 72 - Level B1_Isi APa yang lebih seru? SIBI.indd
P. 72
Apa? Berarti aku disambut sebagai warga Yogya?
Berarti aku akan tinggal selamanya di Yogya? Tidak! Aku
tak percaya. Meski demikian, aku tak berkata apapun
pada Mbah Rusmi. Aku membayar dan berpamitan.
Sepanjang perjalanan pulang pikiranku
kacau. Perkataan Mbah Rusmi benar-benar
memengaruhi diriku. Mengapa Papa dan
Mama tak mendengar suara drumben
itu? Kalau hanya aku yang mendengar,
apa berarti aku akan tinggal di
Yogya sendirian? Papa dan Mama
akan meninggalkanku? Huaaaa!
64 65