Page 21 - Raise The Bar print
P. 21
2. Membuat tujuan yang jelas dan relevan mengenai mengapa
materi yang dipelajari penting bagi mereka, dan bagaimana hal
itu dapat membantu dalam kehidupan sehari-hari.
3. Atur lingkungan belajar yang mendukung. Gunakan sarana
prasarana dan media ajar digital maupun nondigital. Perhatikan
juga kondisi peserta didik yang mudah bosan dengan memberi
selingan kegiatan menyenangkan yang mengembalikan fokus.
4. Kenali kebutuhan peserta didik dengan memastikan bahwa
peserta didik siap dan nyaman saat belajar.
5. Komunikasikan dengan orang tua tentang kemajuan peserta
didik dan minta dukungan mereka dalam menciptakan
lingkungan belajar yang positif di rumah.
RAISE THE BAR 10